Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSMS Medan Vs Arema FC - Laga Selesai, Singo Edan 2 Kali Dibungkam Mistar Gawang

By Adif Setiyoko - Sabtu, 26 Mei 2018 | 23:13 WIB
Pemain PSMS Medan, Legimin Rahardjo (kedua dari kiri), memeluk kiper Dhika Bayangkara usai mengalahkan Sriwijaya FC dalam laga lanjutan Liga 1 di Stadion Teladan, Medan, Jumat (18/5/2018).
ABDI PANJAITAN/BOLASPORT.COM
Pemain PSMS Medan, Legimin Rahardjo (kedua dari kiri), memeluk kiper Dhika Bayangkara usai mengalahkan Sriwijaya FC dalam laga lanjutan Liga 1 di Stadion Teladan, Medan, Jumat (18/5/2018).

Tim tuan rumah PSMS Medan harus berterima kasih pada tiang gawang seusai berhasil mengalahkan Arema FC pada pertandingan pekan ke-11 Liga 1 2018.

Pasalnya, dua kali tiang gawang menyelematkan gawang PSMS dari lesakan gol tim tamu.

Pada laga yang digelar di Stadion Teladan, Medan, Sabtu (26/5/2018), dua gol skuat Ayam Kinantan disumbangkan oleh Wilfried Yessoh pada menit-menit akhir babak pertama (42' dan 45+2').

Gol pertama skuat Ayam Kinantan bermula dari skema serangan balik cepat ke jantung pertahanan Singo Edan.

(Baca juga: Akibat Aksi Tak Terpuji Ini, Marko Simic Terancam Hukuman Komdis PSSI)

Frets Butuan yang menerima umpan terobosan dari rekannya melepaskan tendangan yang membuat bola membentur mistar gawang.

Namun, Wilfried Yessoh yang berdiri tanpa pengawalan mampu memanfaatkan bola rebound dan menyundulnya ke arah gawang.

 

A post shared by Go-Jek Liga 1 (@liga1match) on

Sundulan pemain asing ini tak bisa diantisipasi penjaga gawang Arema FC, Joko Ribowo.

Skor 1-0, untuk skuat besutan Djadjang Nurdjaman.

(Baca juga: Inilah Daftar 22 Pemain yang Dipanggil Luis Milla jelang Laga Kontra Timnas U-23 Thailand)


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X