Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Abdul Rahman Pantas Gantikan Hamka Hamzah di PSM, Ini Faktanya!

By BolaSport - Rabu, 6 Juni 2018 | 09:32 WIB
 Bek Abdul Rahman hadir dalam peluncuran Bali United TV di Hard Rock Cafe, Kuta, 18 Oktober 2016.
Bek Abdul Rahman hadir dalam peluncuran Bali United TV di Hard Rock Cafe, Kuta, 18 Oktober 2016.

Keraguan itu segera dibalas dengan permainan apik di barisan pertahanan.

Bahkan pemain kelahiran Sidrap, Sulawesi Selatan itu, juga kerap menjadi pemain kunci dengan mencetak gol kemenangan.

Hingga pekan ke-12 kompetisi Liga 1 muism 2018, pemain kelahiran 14 Mei 1988 (30 tahun) itu sudah mencetak dua gol.

Termasuk sebuah gol penyeimbang kala PSM bermain 1-1 kontra Persipura Jayapura, di Stadion Mandalan, Senin (4/6/2018).

Di laga sebelumnya Rahman juga mencetak gol kemenangan kala PSM menundukkan PS Tira dengan skor 4-3 di Stadion Mattoanging, 21 April 2018 lalu.

Penampilan apik Abdul Rahman itu pun menuai pujian dari CEO PSM, Munafri Arifuddin alias Appi.

Menurutnya kehadiran pemain bernomor punggung 28 itu merupakan transfer yang cukup baik di musim ini.

"Abdul Rahman bisa menjawab kepercayaan yang diberikan, dia tampil baik dan bisa menjadi pengganti Hamka," kata Appi.

(Baca Juga: 2 Tim Peserta Piala Dunia 2018 Ini Sama Sekali Tak Memiliki Pemain Produk Lokal)

Tak hanya dari manajemen, dukungan pun datang dari kelompok suporter.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : makassar.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X