Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Seperti Ini Pelatih Berlisensi UEFA Pro Komentari Gaya Permainan Bali United

By Metta Rahma Melati - Jumat, 8 Juni 2018 | 13:05 WIB
 Reaksi pelatih timnas Botswana, Peter Butler, saat memberi instruksi kepada pemainnya dalam laga kualifikasi AFCON 2017 melawan Uganda di Stadion Francistown, Botswana, pada 4 Juni 2016.
MONIRUL BHUIYAN/AFP
Reaksi pelatih timnas Botswana, Peter Butler, saat memberi instruksi kepada pemainnya dalam laga kualifikasi AFCON 2017 melawan Uganda di Stadion Francistown, Botswana, pada 4 Juni 2016.

Bali United akan menjamu Persipura Jayapura di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar pada Sabtu (9/6/2018).

Skuat Persipura telah tiba di Bali pada Kamis (7/6/2018) malam.

Melawan Bali United, pelatih Persipura Jayapura, Peter Butler pun berkomentar tentang gaya bermain Bali United.

(Baca Juga: Kini Giliran Foto Pelecehan Bonek pada The Jakmania yang Viral hingga Disorot Media Asing)

Pelatih yang fasih berbahasa Indonesia itu mengaku telah mengetahui gaya arsitek Bali United, Widodo Cahyono Putro.

"Pemain bermain bertahan dan mencoba menangkap tim lawan dengan serangan balik," kata Peter, dikutip BolaSport.com dari Tribun Bali.

Pelatih yang memegang lisensi UEFA Pro itu telah mengamati laga Bali United saat melawan Madura United.

(Baca Juga: Gagal Masuk Timnas U-22, Pilar Persib Samai Torehan Riko Simanjuntak di Liga 1 soal Assist)

Arsitek asal Inggris menilai Bali United memulai laga dengan baik saat melawan Madura United.

"Saya nonton Bali United lawan Madura United, itu sama. Mereka mulai sangat baik, mereka juga andalkan serangan balik," ujar Peter pada Kamis (7/6/2018).

"Tapi kami (Persipura) tidak bisa bermain seperti itu," tegasnya melanjutkan.

Untuk modal, Peter mengatakan bahwa timnya memiliki banyak pemain bagus dan berkualitas.

"Saya bukan tipe pelatih yang datang ke sini dan parkir di area bertahan, tapi kami coba mengurung Bali United," tambahnya.

(Baca Juga: 5 Fakta Radja Nainggolan - Gagal ke Piala Dunia 2018, Digaji Rp 23 Juta, sampai Diabaikan Sang Ayah saat ke Indonesia)


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X