Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ghozali Siregar dan Jejak Pemain asal Sumatera Utara di Persib Bandung

By Budi Kresnadi - Rabu, 13 Juni 2018 | 10:16 WIB
Gelandang Persib Bandung, Ghozali Siregar, saat tampil melawan Madura United pada pekan ketujuh Liga 1 2018 di Stadion Gelora Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (04/05/2018) sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Gelandang Persib Bandung, Ghozali Siregar, saat tampil melawan Madura United pada pekan ketujuh Liga 1 2018 di Stadion Gelora Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (04/05/2018) sore.

Ghozali Siregar bukan pemain asal Sumatera Utara pertama yang berkostum Persib Bandung. Setidaknya, ada lima pendahulunya sejak kompetisi Liga Indonesia bergulir.

Khair Rifo dan Muhammad Halim merupakan pemain asal Sumatera Utara (Sumut) edisi pertama yang memperkuat Persib Bandung pada era Liga Indonesia.

Keduanya bergabung dengan tim kesayangan warga Jawa Barat ini pada 1997 ketika Persib ditangani oleh Nandar Iskandar.

(Baca Juga: Bukan Cristiano Ronaldo, Lionel Messi yang Sukses Sabet Penghargaan Bergengsi Ini di Tahun 2018)

Pemain asal Sumut berikutnya yang merapat ke Persib adalah Peri Sandria.

Pencetak gol terbanyak Liga Indonesia 1994-1995 saat membela Bandung Raya ini pindah ke Persib pada 1998.

(Baca Juga: Film Dokumenter soal Korupsi di Sepak Bola Beredar, Anggota Dewan FIFA asal Afrika Mundur)

(Baca Juga: Federasi Sepak Bola China Tegas, Bek Andalan Dilarang Membela Timnas Negerinya Karena Kalung)

Ansyari Lubis menjadi pesepak bola asal Sumut ke empat yang berkostum Maung Bandung.

Pemain nasional yang akrab disapa Uwa ini bergabung pada 2002 saat berusia 32 tahun.

Berselang 14 tahun kemudian ada lagi putra Sumut yang merapat ke Persib yaitu Rahmad Hidayat.

(Baca Juga: Gara-gara Lechia Gdansk, Netizen Menduga Egy Maulana Vikri Gagal Mudik Tahun Ini)

Gelandang serang ini diboyong ke Persib pada 2016 oleh juru taktik Persib, Dejan Antonic yang menanganinya ketika membela Pro Duta FC dan Pelita Bandung Raya.

Rahmad yang diplot sebagai gelandang serang merupakan tandem sehati Ghozali sejak di Pro Duta dan terakhir sama-sama membela Pelita Bandung Raya pada 2015.

(Baca Juga: Pelatih asal Prancis yang Sempat Kesengsem pada Rochi Putiray Yakin Maroko Persulit Portugal di Rusia)


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X