Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mario Gomez dan Dilema Pemain Muda Persib

By Budi Kresnadi - Selasa, 26 Juni 2018 | 11:25 WIB
Striker Persib U-19, Wildan Ramdani.
BUDI KRESNADI/BOLASPORT.COM
Striker Persib U-19, Wildan Ramdani.

Persib Bandung sedang menyeleksi tiga pemain menghadapi lanjutan Liga 1 dan Piala Indonesia. Dua di antaranya pemain binaan sendiri.

Kedua pemain itu adalah Muhammad Wildan Ramdani dari Persib Bandung U-19 serta Ariya Nugraha yang merupakan penggawa Maung Anom, klub Liga 3 binaan Persib Bandung.

(Baca Juga: Hafizh Syahrin Termotivasi Kalahkan Anak Didik Valentino Rossi di Sirkuit Assen)

Wildan dan Ariya, ditambah eks pemain Pelita Bandung Raya dan Persija, Rafid Lestaluhu, sedang unjuk kemampuan untuk memikat perhatian sang pelatih, Roberto Carlos Mario Gomez.

Penerjemah Persib, Fernando Soler, mengaku tidak gampang mencari pemain lokal yang bagus saat kompetisi sudah bergulir seperti sekarang.

(Baca Juga: Angkat Koper dari Piala Dunia 2018, Model Ini Ucapkan Kata-kata Menyentuh bagi Timnas Iran)

"Jika tidak bisa cari di luar, kami bisa lihat anak anak muda yang ada di sini," kata Soler kepada wartawan, termasuk BolaSport.com, di Stadion Arcamanik, Kota Bandung, Senin (25/6/2018).

Tapi menurut Soler, Mario Gomez selalu mengatakan bahwa Persib tak bisa menuntut hasil instan bila merekrut pemain muda.

Proses memoles talenta-talenta muda itu disebutnya membutuhkan waktu.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X