Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Lawan Persib Bandung, Persija Benar-benar Takut Hujan

By Irfa Ulwan - Kamis, 28 Juni 2018 | 15:19 WIB
Manajer Persija Jakarta,  Ardhi Tjahjoko.
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Manajer Persija Jakarta, Ardhi Tjahjoko.

Jelang laga tunda antara Persija Jakarta melawan Persib Bandung yang dihelat di Stadion PTIK, Jakarta Selatan, Sabtu (30/6/2018), tuan rumah berharap semesta mendukungnya.

Frasa semesta mendukung ditafsirkan Manajer Persija Jakarta, Marsma TNI Ardhi Tjahjoko, dalam cuaca yang cerah.

Ardhi amat berharap laga yang bakal memulai sepak mulanya pada pukul 19.00 WIB itu tidak dipayungi hujan.

"Saya berharap mudah-mudahan cerah saat lawan Persib sehingga anak-anak bermain lepas,” ujar Ardhi, seperti dinukil BolaSport.com dari laman resmi Persija.

(Baca juga:Persib Punya Faktor X Sebelum Datang ke Jakarta, Persija Wajib Sedia Payung Sebelum Hujan)

Pasalnya, jika cuaca tidak bersahabat, Ardhi khawatir lapangan Stadion PTIK bakal menurun kualitasnya.

Apa yang dirasakan Ardhi sebelumnya juga telah diungkapkan winger cepat Macan Kemayoran, Riko Simanjuntak.

Anggota TNI AU yang berpangkat Marsekal Pertama itu seakan-akan mengamini pendapat dari Riko soal hasil kurang maksimal Persija kala menjamu Persebaya Surabaya, Selasa (26/6/2018) silam.

“Lawan Persebaya kemarin kondisi lapangan tidak ideal karena hujan membuat pemain kelelahan," katanya menambahkan.

(Baca juga:Dukung Neymar Cs di Rusia, Presiden Madura United Dihujani Pertanyaan oleh Jurnalis Brasil)


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X