Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Lawan Perseru, Pelatih Persib Singgung Hukuman untuk Pemain Ini

By Budi Kresnadi - Rabu, 11 Juli 2018 | 20:44 WIB
Gelandang Persib asal Korea Selatan, Oh In-kyun sesaat sebelum menghadapi Bhayangkara FC  di Gelora Bandung Lautan Api (31/5/2018)
ALVINO HANAFI/ BOLASPORT.COM
Gelandang Persib asal Korea Selatan, Oh In-kyun sesaat sebelum menghadapi Bhayangkara FC di Gelora Bandung Lautan Api (31/5/2018)

Jelang dijamu Perseru Serui, Kamis (12/7/2018), pelatih Persib Bandung, Mario Gomez, singgung hukuman yang diterima gelandang Oh Inkyun.

Ia mengatakan pemain asal Korea Selatan ini absen karena sanksi Komisi Disiplin PSSI berupa larangan bertanding dua laga akibat kejadian ketika bentrok dengan Persija 30 Juni lalu.

"Wasit bilang Inkyun buat pelanggaran. Iya, tapi pemain Persija juga lakukan itu, tapi wasit berkata lain," ujar Gomez pada konferensi pers jelang laga, Rabu (11/7/2018).


Pelatih berusia 61 tahun ini mengaku masih ingat siapa wasitnya,dan menurut Gomez itu  pengalaman  sangat buruk untuk Persib.

Gomez tampaknya masih kesal karena hukuman tersebut salah satu pemain andalannya itu harus absen dua laga.

Peran In Kyun memang sangat penting sebagai kreator serangan bagi tim Maung Bandung.

Apalagi pemain yang sudah mencetak dua gol ini juga eksekutor bola mati yang jempolan.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X