Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pamit Tinggalkan Bali United, Ahn Byung Keon Sampaikan Harapan dan Kalimat Menyentuh

By Adif Setiyoko - Senin, 23 Juli 2018 | 15:27 WIB
 Ahn Byung Keon menyempatkan foto bersama dengan sang istri sebelum laga Chiangrai United Vs Bali United di Stadion Shinga, Thailand, Selasa (23/1/2018).
INSTAGRAM/patraorn
Ahn Byung Keon menyempatkan foto bersama dengan sang istri sebelum laga Chiangrai United Vs Bali United di Stadion Shinga, Thailand, Selasa (23/1/2018).

"Saya tidak tahu bisa kembali gabung dengan Bali United musim depan atau tidak. Saya tidak tahu dimana saya akan bermain musim depan. Saya tidak tahu bisa kembali gabung Bali United atau tidak," ucap Ahn Byung Keon.

Sebelumnya, Pihak Bali United telah memutuskan untuk tidak mendaftarkan Ahn Byung-keon, di putaran kedua Liga 1 2018 mendatang.

Keputusan itu disampaikan langsung oleh CEO Bali United, Yabes Tanuri.

(Baca Juga: 3 Klub Liga Super Malaysia 2018 yang Merasakan Servis Pemain Indonesia Terpuruk, Satu Tim di Posisi Terbawah)


Bek asal Korsel, Ahn Byung Keon (kanan) mengawal ketat penyerang Sriwijaya FC, Beto Gonzalves dalam laga kedua tim di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar.(YAN DAULAKA/JUARA.NET)

Bek yang telah berseragam Serdadu Tridatu sejak medio 2016 ini kembali mengalami masalah dengan cedera di bahu kanannya dipersilakan untuk fokus terhadap penyembuhan cederanya tersebut.

Yabes yang peduli dengan pemainnya menganjurkan agar ia segera melakukan operasi demi kelanjutan karier di masa depan.

"Lebih baik melakukan tindakan operasi sekarang," kata Yabes.

(Baca Juga: 5 Laga Tak Pernah Menang, Evan Dimas dan Ilham Udin Terancam Bayang-bayang Degradasi)

Sebelumnya, sang arsitek tim, Widodo Cahyono Putro telah menganjurkan hal yang sama kepada pemain 29 tahun tersebut.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : Bali.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X