Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kembali Terima Kekalahan, Kapten Sriwijaya FC Ungkap Hal Ini

By Irfa Ulwan - Minggu, 5 Agustus 2018 | 17:46 WIB
   Skuat Sriwijaya FC menjelang laga melawan PS Tira, Jumat (6/7/2018).
@SRIWIJAYAPEDIA/INSTAGRAM
Skuat Sriwijaya FC menjelang laga melawan PS Tira, Jumat (6/7/2018).

Sriwijaya FC dikalahkan Persib Bandung dengan skor 0-2 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung pada Sabtu (4/8/2018) sore kemarin.

Kekalahan yang diterima Sriwijaya FC menambah rentetan hasil minor yang didapatnya usai mengalami masalah internal.

Sebelum dikalahkan Persib Bandung, sebenarnya SFC mampu meraih hasil positif di pekan ke-18.

Laskar Wong Kito mampu menang tipis dengan skor 1-0 atas tamunya, Borneo FC di Stadion H. Agus Salim, Kota Padang pada Minggu (29/8/2018) silam.

(Baca juga: Malaysia untuk Sementara Jadi Runner Up Usai Cukur Singapura)

Namun, Yu Hyun-koo dkk harus kembali menerima kenyataan terkait kondisi timnya itu.

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi Liga 1, pemain asal Korea Selatan tersebut bakal menjadikan kekalahan dari Maung Bandung tersebut sebagai sebuah cambukan.

Ia pun berharap seluruh skuat SFC dapat tetap menjaga fokus dan kepercayaan diri menatap laga-laga di putaran kedua.

Masih menurut eks pemain Semen Padang tersebut, kekalahan yang didapat skuat besutan Subangkit itu lantaran belum terjalin chemistry antara pemain lama dan para pilar baru.

(Baca juga: Dua Korban Jiwa di Jakarta Timur Menambah Panjang Daftar Hitam Buntut Kekerasan Suporter di 2018)

"Kami sudah bermain maksimal dan penuh kesungguhan. Namun, banyak pemain baru dalam tim ini, jadi kami butuh waktu," kata Yu Hyun-koo.

Kekalahan yang didapat SFC menunjukkan jika tim itu harus berkerja lebih giat lagi di laga-laga selanjutnya, jika tetap ingin mentas di kasta tertinggi kompetisi di Tanah Air.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : liga-indonesia.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X