Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rekor Apik Persib Kontra Mitra Kukar Tak Cukup untuk Pertahankan Puncak Klasemen

By Irfa Ulwan - Selasa, 7 Agustus 2018 | 19:53 WIB
Gelandang Sriwijaya FC, Esteban Vizcarra bersama para pemain Persib Bandung yakni Supardi Nasir, Ghozali Siregar, dan Jonathan Bauman di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Sabtu (4/8/2018).
ALVINO HANAFI/ BOLASPORT.COM
Gelandang Sriwijaya FC, Esteban Vizcarra bersama para pemain Persib Bandung yakni Supardi Nasir, Ghozali Siregar, dan Jonathan Bauman di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Sabtu (4/8/2018).

Di lima pertemuan terakhir, Persib mampu mengalahkan Mitra Kukar tiga kali. Sebaliknya, Mitra Kukar hanya dua kali berhasil mengalahkan mereka.

(Baca juga: PSIS Semarang Optimistis Geliat di Bursa Transfer Akan Berbuah Manis)

"Modal bagus, tapi tidak cukup hanya dengan statistik. Tetap harus kerja keras. Setiap tim pasti akan mengantisipasi lawannya," kata Supardi, kutip BolaSport.com dari laman resmi klub.

Kendati memiliki statistik yang baik, Supardi menambahkan, hal itu hanyalah sekadar catatan saja.


Dua pemain senior Persib Bandung, Airlangga Sucipto (depan) dan Supardi Nasir (belakang), membalas sambutan pendukung Persib Bandung yang hadir di di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Minggu (27/5/2018), saat melawan Bali United pada pekan ke-11 Liga 1 2018. ( YAN DAULAKA/BOLASPORT.COM )

Kerja keras sepanjang 90 menit di medan laga yang bakal menentukan siapa pemenangnya.

"Mustahil tanpa kerja keras kami dapat hasil maksimal," ujarnya, menambahkan.

(Baca juga: Selesai Jalani Hukuman dari Komdis PSSI, Bek Persib Ini Ucapkan Tekad Besar untuk Timnya)

Di akhir, pemain kelahiran Kabupaten Bangka, itu sangat optimistis menatap laga yang rencananya dimulai pukul 15.30 WIB tersebut.

"Pastinya, dengan izin Allah, Insya Allah kalau semua mau kerja di lapangan, maka akan mendapatkan apa yang kami harapkan," tuturnya, mengakhiri.

Berikut head-to-head Mitra Kukar Vs Persib di lima pertemuan terakhir:

  • Persib 2 - 0 Mitra Kukar, 8 April 2018
  • Persib 3 - 1 Mitra Kukar, 27 Oktober 2017
  • Mitra Kukar 2 - 1 Persib, 15 Juli 2017
  • Mitra Kukar 2 - 1 Persib, 16 Oktober 2016
  • Persib 2 - 1 Mitra Kukar, 18 Juni 2016


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X