Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSMS Vs Mitra Kukar - Dihajar Tim Tamu, Ayam Kinantan Semakin Merana di Dasar Klasemen

By Adif Setiyoko - Selasa, 23 Oktober 2018 | 17:28 WIB
   Pemain Mitra Kukar berpose menjelang dibulainya laga babak 8 Besar Piala Presiden 2018 melawan Persija Jakarta di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah (04/02/2018) Minggu sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain Mitra Kukar berpose menjelang dibulainya laga babak 8 Besar Piala Presiden 2018 melawan Persija Jakarta di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah (04/02/2018) Minggu sore.
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Go-Jek Liga 1 (@liga1match) on

Skor berubah menjadi 2-1 untuk keunggulan anak asuh Rahmad Darmawan.

Hingga berakhirnya babak pertama, tak ada gol tercipta. Skor 2-1 bertahan untuk keunggulan Mitra Kukar.

Babak kedua

Pada awal babak kedua, PSMS Medan mulai meningkatkan intensitas serangan demi memangkas defisit gol.

Ayam Kinantan mendapatkan peluang untuk mencetak gol pada menit ke-53.

Umpan silang Frets mengarah dengan sempurna kepada Felipe, tetapi tandukannya masih melebar tipis dari sisi gawang Mitra Kukar.

Memasuki menit ke-60, PSMS terus mengurung lini pertahanan Mitra Kukar sejak awal babak kedua.

Tapi, barisan pertahanan Naga Mekes masih terlalu disiplin dan belum mampu ditembus oleh PSMS.

Memasuki menit ke-65, pergerakan seorang diri Septian David berhasil mengecoh, tetapi tembakannya berhasil diamankan Dhika.

Sepakan Septian hanya menghasilkan tendangan sudut.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X