Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Peluang Persib Juarai Liga 1 Terbuka Lebar, Berikut Prediksi Total Poin dan Jadwal hingga Akhir Musim

By Irfa Ulwan - Minggu, 4 November 2018 | 16:47 WIB
Bentangan tangan striker Persib, Ezechiel N'Douassel seusai mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC pada pekan ke-29 Liga 1 2018 di Stadion PTIK, Jakarta Selatan, 3 November 2018.
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Bentangan tangan striker Persib, Ezechiel N'Douassel seusai mencetak gol ke gawang Bhayangkara FC pada pekan ke-29 Liga 1 2018 di Stadion PTIK, Jakarta Selatan, 3 November 2018.

Situasi itu juga dikuatkan oleh hasil pertandingan pada putaran pertama lalu.

Pangeran Biru sukses menumbangkan Ayam Kinantan di Stadion Teladan, Medan dengan skor 3-0.

(Baca juga: Bawa Persib Kembali ke Jalur Juara, Mario Gomez Didenda 50 Juta dan Ancaman Hukuman Lebih Berat dari Komdis PSSI)

Kemudian, dua laga kandang sisanya adalah kontra Perseru Serui pada pekan ke-32 dan Barito Putera di laga terakhir.

Dilihat dari kondisi dua tim lawannya itu, Supardi Nasir dkk juga kemungkinan besar dapat meraih hasil maksimal

Setidaknya, 15 poin tambahan lagi bisa mereka kantongi andai mampu menyapu bersih kelima laga sisanya itu.

Termasuk kala bertandang ke markas PSIS Semarang dan Persela Lamongan.

Dengan tambahan 15 poin, tim asuhan Mario Gomez akan mengakhiri Liga 1 dengan koleksi 64 poin.

(Baca juga: Persib Langsung Patahkan 3 Rekor Penting Saat Taklukkan Bhayangkara FC)

Berikut jadwal delapan pertandingan sisa Persib Bandung di Liga 1 2018:

  • Persib Bandung Vs PSMS Medan (Minggu, 11 November 2018 pukul 18.30 WIB)
  • PSIS Semarang Vs Persib Bandung (Minggu, 18 November 2018 pukul 18.30 WIB)
  • Persib Bandung Vs Perseru Serui (Jumat, 23 November 2018 pukul 15.30 WIB)
  • Persela Lamongan Vs Persib Bandung (Sabtu, 1 Desember 2018 pukul 15.30 WIB)
  • Persib Bandung Vs Barito Putera (Minggu, 9 Desember 2018 pukul 18.30 WIB)

*Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X