Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSM Makassar Ditahan Persija di Liga 1 2018, Ini Ungkapan Penyesalan Robert Rene Alberts

By Nungki Nugroho - Sabtu, 17 November 2018 | 10:53 WIB
Bek PSM Makassar, Steven Paulle, berduel dengan penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Jumat (16/11/2018).
Media Persija Jakarta
Bek PSM Makassar, Steven Paulle, berduel dengan penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, di Stadion Andi Mattalatta, Makassar, Jumat (16/11/2018).

Namun begitu, tambahan satu poin cukup membuat PSM mengunci posisi puncak klasemen pada pekan ke-31 Liga 1 2018.

Sebab saat ini, PSM yang memiliki 54 poin dan berselisih empat poin dengan Persija di peringkat kedua klasemen Liga 1.

(Baca juga: Mario Gomez Girang, Persib Berpeluang Mainkan Deretan Pilar Asing)


Ekspresi pelatih PSM Makassar Robert Rene Albert ketika menyaksikan pemainnya dar tepi lapangan saat kontra Persela Lamongan pada laga lanjutan Liga 1 2018 di Stadion Surajaya Lamongan, Jumat (10/8/2018). ( TB KUMARA/BOLASPORT.COM )

Masih ada satu pesaing lain yakni Persib Bandung yang baru akan bertanding melawan PSIS Semarang pada Minggu (18/11/2018).

Kemenangan Persib atas PSIS bisa mendekatkan jarak poin dengan PSM menjadi dua angka.

(Baca juga: Yanto Basna 90 Persen Bertahan di Liga Thailand dan Bakal Duet dengan Bek yang Hampir Gabung Leeds United)

Untuk itu, Robert tak ingin larut dalam penyesalan dan segera berbenah dalam tiga laga ke depan.

"Sekarang, kami harus lebih fokus lagi pada tiga laga sisa pertandingan, untuk bisa menjadi juara," tuturnya mengakhiri.

(Baca juga: Live Streaming Timnas Indonesia Vs Thailand - Final Kepagian di Piala AFF 2018)

Berikut tiga laga sisa PSM Makassar di kompetisi Liga 1 2018:

PSM Vs Bali United (15.30 WIB25/11/2018)
Bhayangkara FC Vs PSM (18.30 WIB3/12/2018)
PSM Vs PSMS (15.30 WIB9/12/2018)


Editor : Estu Santoso
Sumber : liga-indonesia.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X