Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Susunan Pemain Bali United Vs Persebaya - Adu Tajam Bomber Asing

By Irfa Ulwan - Minggu, 18 November 2018 | 17:52 WIB
 Selebrasi striker Persebaya, David da Silva seusai mencetak gol ke gawang PSM Makassar pada laga pekan ke-30 Liga 1 2018 di Gelora Bung Tomo, Surabaya, 10 November 2018.
NDARU WIJAYANTO/TRIBUNJATIM.COM
Selebrasi striker Persebaya, David da Silva seusai mencetak gol ke gawang PSM Makassar pada laga pekan ke-30 Liga 1 2018 di Gelora Bung Tomo, Surabaya, 10 November 2018.

Laga Bali United kontra Persebaya Surabaya diperkirakan bakal menyajikan duel dua bomber asing sejak awal-awal laga melihat susunan pemain yang diturunkan.

Laga Bali United versus Persebaya Surabaya akan dihelat di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali pada Minggu (18/11/2018) petang.

Pertandingan rencananya akan melakukan sepak mula tepat pada pukul 18.30 WIB.

Jelang pertandingan, masing-masing pelatih dari kedua tim yang akan bertanding langsung menurunkan bomber asing mereka dalam susunan pemainnya.

Di kubu tuan rumah, Bali United menduetkan Melvin Platje dan striker naturalisasi dari Montenegro, Ilija Spasojevic.


(Baca Juga: Link Live Streaming Bali United Vs Persebaya - Ketakutan Terbesar Djanur Bukan Kekuatan Lawan)

Sementara di kubu Bajul Ijo, Persebaya langsung menurunkan top scorer sementara Liga 1 2018, David da Silva sejak menit pertama.

Padahal, beberapa waktu sebelum pertandingan, Djadjang Nurdjaman masih belum mendapat kepastian mengenai kesiapan penyerang asal Brasil tersebut.

David diketahui baru saja sembuh dari cedera dan sedang dalam masa pemulihan.

Seperti pada laga Persebaya sebelumnya, David hanya bermain kurang-lebih 30 menit setelah masuk menggantikan Yohanes Pahabol pada menit ke-60.

(Baca Juga: Jelang Bali United Vs Persebaya - Psywar Dua Pelatih Bangun Atmosfer Pertandingan)


Skuat Persebaya Surabaya.(Persebaya.id)

Namun, ketajaman David memang tak perlu diragukan lagi.

Delapan menit berada di atas lapangan, dia sukses mencetak gol kedua Persebaya ke gawang PSM Makassar.

Tentu akan sangat menarik menyaksikan duel bomber asing dari masing-masing tim di pertandingan ini.

Diharapkan, pertandingan ini dapat menghasilkan banyak gol yang lahir dari striker-striker tajam tersebut.

(Baca Juga: Bukan Kehebatan Lawan, Hal Ini yang Jadi Ketakutan Terbesar Djadjang Nurdjaman)

Susunan pemain:

Bali UnitedWawan Hendrawan; I Made Andhika Wijaya, Dallen Doke, Mahammadou Ndiaye, Taufik Hidayat; Fadil Sausu, Muhammad Taufiq, Nick van der Velden; Melvin Platje, Ilija Spasojevic, Irfan Bachdim

Pelatih: Widodo C Putro

Persebaya SurabayaMiswar Saputra; Muhammad Syaifuddin, Fandry Imbiri, Otavio Dutra, Ruben Sanadi; Misbakus Solikin, Rendi Irwan, Fandi Eko Utomo; Osvaldo Haay, David da Silva, Oktafianus Fernando

Pelatih: Djadjang Nurdjaman

(Baca Juga: Update Klasemen Liga 1 - Persib Takluk, Persija dan PSM Tak Terusik)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Klasemen sementara Grup B Piala AFF 2018. #pialaaff2018 #aff2018 #indonesia #timnas #timnasindonesia #timnasday

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X