Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bursa Transfer Bali United - Paulo Sergio Resmi Gabung, Eks Striker Persib Dilepas

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 15 Desember 2018 | 09:56 WIB
CEO Bali United, Yabes Tanuri, berjabat tangan dengan Paulo Sergio.
instagram.com/paulo80sergio
CEO Bali United, Yabes Tanuri, berjabat tangan dengan Paulo Sergio.

Bali United bergerak cepat dalam merekrut pemain baru untuk Liga 1 musim depan.

Selain merekrut pemain, Bali United melepas tiga pemainnya.

Pemain yang direkrut Bali United ialah pemain asing dan menjadi rekrutan pertama Bali United.

Sementara tiga pemain yang dilepas ialah pemain lokal.

Paulo Sergio


Pemain Bhayangkara FC, Lee Yoo-joon dan Paulo Sergio (kanan), bersiap mengambil tendangan bebas pada laga Liga 1 2018 kontra Mitra Kukar di Stadion PTIK, Jakarta, 17 Mei 2018. ( MOHAMAD BAGAS/BOLASPORT.COM )

Paulo Sergio direkut oleh Bali United, sebelumnya ia bermain untuk Bhayangkara FC di musim 2017 dan 2018.

Melalui unggahan akun instagram pribadinya, pemain asal Portugal itu mengumumkan bahwa ia telah mencapai kesepakatan dengan Bali United.

"Senang akan tantangan baru dalam karier saya. Mulai hari ini saya akan memberikan semuanya untuk @baliunitedfc jadi klub ini bisa berada di puncak klasemen. Saya juga ingin berterima kasih kepada @bhayangkarafc untuk semua dukungan yang mereka berikan kepada saya dalam dua tahun terakhir, terima kasih kepada semua penggemar, pelatih, mantan rekan tim saya, dan terika kasih khusus pada Bapak Sumarji untuk memahami dan menghormati keputusan saya," tulis Paulo Sergio pada Kamis (14/12/2018).


I Made Wardana, I Gede Sukadana, dan Yandi Sofyan Munawar


Striker Persib, Yandi Sofyan memutuskan bertahan bersama Persib setelah Persis Solo ingin meminjamnya. ( FIFI NOFITA/JUARA.net )

Bali United melepas tiga pemain lokal tersebut.

Kontrak I Made Wardana, I Gede Sukadana, dan Yandi Sofyan memang telah habis akhir tahun ini.

Gede Sukadana telah bermain untuk Bali United selama tiga musim sejak 2016.

I Made Wardana dan Yandy Sofyan yang merupakan mantan pemain Persib telah bermain dua musim sejak 2017.

Untuk Yandi Sofyan sebelum bergabung dengan Bali United, ia bermain untuk Persib Bandung.

BolaSport.com melansir dari laman Bali United, CEO Yabes Tanuri pun berterima kasih kepada Wardana, Sukadana, dan Yandi Sofyan.

"Ya, kami putuskan untuk tidak memperpanjang kontrak Sukadana dan Yandi Sofyan setelah berakhirnya kompetisi tahun 2018 ini. Untuk Wardana, ia memang memutuskan pensiun sebagai pemain. Terima kasih kami ucapkan untuk dedikasinya selama ini. Semoga sukses untuk mereka dimana pun melanjutkan kariernya," ujar CEO Bali United, Yabes Tanuri.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kira-kira klub mana yang tertarik menggunakan jasa penyerang berusaia 37 tahun ini? #betogoncalves #sriwijayafc #liga1

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X