Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tatap Musim Depan dengan Target Baru, PSIS Semarang Kumpulkan Legenda Hidup

By Irfa Ulwan - Kamis, 3 Januari 2019 | 15:25 WIB
Muhammad Ridwan jadi pelatih PSIS Semarang U-19
instagram.com/psisfcofficial
Muhammad Ridwan jadi pelatih PSIS Semarang U-19

Musim lalu, PSIS Semarang telah mengajak beberapa legenda untuk bergabung dalam jajaran selanjutnya mereka berniat menambah jumlahnya pada musim ini.

Salah satu legenda yang sudah masuk ke dalam jajaran tim pada musim lalu adalah Muhammad Ridwan.

Muhammad Ridwan diketahui menangani skuat PSIS Semarang U-19.

Tak hanya M Ridwan, ada pula nama seperti Eko Riyadi dan Khusnul Yaqin yang punya beban tugas masing-masing.

Eko Riyadi menjadi pelatih PSIS U-16, sedangkan Yaqin menjadi asisten M Ridwan.

(Baca Juga: Dari Beberapa Aspek, Arema FC Dinilai Masih Jauh untuk Kembali Merajai Liga)

CEO Mahesa Jenar, Yoyok Sukawi ingin memperkuat barisan ofisial pada musim depan dengan orang-orang yang dinilai punya hubungan emosional dengan tim.

Tujuannya, selain mengimbangi kekuatan skuat di atas lapangan, dengan hadirnya legenda itu diharapkan bisa menularkan semagat positif kepada pemain-pemain muda.

"Kami ingin kuatkan ikatan emosional tim untuk target tahun depan, prestasi dan pembinaan lebih baik. Caranya, kami sedang berburu secara intensif dengan beberapa pelatih yang merupakan eks legend PSIS untuk menempati beberapa posisi,” kata Yoyok, kutip BolaSport.com dari laman resmi PSIS.

Memiliki tiga mantan egenda yang telah bergabung, PSIS masih belum puas.

(Baca Juga: Bongkar Pasang Skuat PSS Sleman Songsong Liga 1 2019)

Dikabarkan mereka akan kembali "memulangkan" beberapa nama yang pernah membawa kejayaan kepada PSIS.

Di antaranya adalah Tugiyo, Widyantoro, I Komang Putra, Agung Styabudi, Ahmad Muhariah.

Ada pula nama Muhammad Dwofir, Restu Kartiko, Firman Sukmono, Deni Rumba, dan Muhammad Irfan.

(Baca Juga: Persebaya Surabaya Bakal Kedatangan dan Uji Striker Asing Baru dalam Waktu Dekat)


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : web.psis.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X