Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pertama Kali Main Malam, PSS Sleman Antusias dan Ini Target Mereka

By Minggu, 15 Juli 2018 | 15:12 WIB
Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiantara (tengah) memberi keterangan jelang laga kontra Persigo Semeru FC pada lanjutan Liga 2 2018 di Stadion Maguwoharjo, Kabupaten Sleman, 14 Juli 2018.
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
Pelatih PSS Sleman, Seto Nurdiantara (tengah) memberi keterangan jelang laga kontra Persigo Semeru FC pada lanjutan Liga 2 2018 di Stadion Maguwoharjo, Kabupaten Sleman, 14 Juli 2018.

1 atas tuan rumah Persiba Balikpapan, mereka kemudian ditaklukkan Kalteng Putra dengan skor 0-1.

Kekalahan dari Kalteng Putra mengakibatkan PSS Sleman turun ke peringkat tiga klasemen sementara Wilayah Timur Liga 2 2018.

Dengan poin 14, PSS tertinggal satu poin dari Blitar United yang menang 1-0 atas Persiwa Wamena.

(Baca juga: Menang Tandang, Persijap Jepara Terus Melaju di Piala Indonesia 2018)

Sedangkan Madura FC yang memiliki poin 17 masih kukuh di puncak klasemen.

PSS berpeluang kembali ke posisi dua bila meraih poin saat menjamu Persigo Semeru FC Lumajang di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Minggu (15/7/2018).

(Baca juga: Baru Cetak Tiga Gol di Jepang, Ada Kabar Kurang Bagus Terkait Kondisi Terbaru Lukas Podolski)

Mereka kian termotivasi meraih kemenangan karena bermain pada malam hari.

Ini merupakan laga kandang pertama PSS yang digelar malam hari pada pukul 19.00 WIB untuk musim 2018.

Sebelumnya, skuat dengan julukan Elang Jawa selalu bermain pada siang atau sore hari.

(Baca juga: Eks Striker Timnas Inggris dan Pemain Mungil Thailand Kompak Cetak Gol, Klub Jepang Ini Menang Besar)

PSS selalu memilih bermain pada malam hari karena lebih banyak suporter yang memenuhi stadion.

Dukungan suporter dipastikan menaikkan semangat pemain untuk memenangi laga tersebut.

”Bermain malam hari makin memotivasi, kami untuk meraih tiga poin,” ujar Seto Nurdiantara, pelatih PSS.

(Baca juga: Chanathip Songkrasin Dipermanenkan Consadole Sapporo, Catatan Pemain Thailand Ini Jauh Meninggalkan Irfan Bachdim)

”Tentu, kami ingin mendapatkan kembali poin yang hilang. Pemain juga sudah melupakan kekalahan di pertandingan terakhir itu,” tuturnya.

Hanya, PSS Sleman tak meremehkan lawan.

Menurut Seto, timnya justru mewaspadai kebangkitan Persigo yang terpuruk setelah menelan dua kekalahan di kandang secara beruntun.

(Baca juga: Pemain Timnas Korsel Ini Cetak Gol untuk Klubnya, Dua Pekan Sepulang dari Piala Dunia 2018)

Sebelum bersua PSS, mereka kalah dari tamunya Madura FC dan PSIM Yogyakarta.

”Ini yang harus diwaspadai. Mereka bakal fight habis-habisan untuk meraih poin setelah dua kali menelan kekalahan,” ucapnya.

Seto masih menunggu kondisi gelandang veteran Syamsul Chaerudin.

(Baca juga: Didepak Klub Liga 1, Striker Ini Bersama Eks Pemain Arema Gabung Klub Hong Kong)

Sedangkan striker Cristian Gonzales juga diragukan bisa dimainkan atau tidak.

”Kami masih menunggu kabar soal Gonzales. Sedangkan Syamsul, saya berharap sudah pulih saat melawan Persigo,” kata Seto.

”Hanya, kami masih menunggu kepastian dari dokter.”

(Baca juga: Refleksi dari Laga Indonesia Vs Malaysia - Asa Egy Maulana Vikri Cs Dinodai Penonton Mereka)



Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X