Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSPS Riau Kalah Telak dari Persiraja, Pemain Tetap Diapresiasi

By Yuki Chandra - Senin, 6 Agustus 2018 | 11:57 WIB
Pelatih PSPS Riau, Hendri Susilo, saat memimpin latihan di GOR H. Agus Salim, Padang. Senin (23/7) sore.
@PSPSRIAU_/TWITTER
Pelatih PSPS Riau, Hendri Susilo, saat memimpin latihan di GOR H. Agus Salim, Padang. Senin (23/7) sore.

Meski kalah telak 0-5 di Stadion Dimurthala, markas Persiraja Banda Aceh, manajemen PSPS menyampaikan apresiasi atas perjuangan para pemainnya, Minggu (5/8/2018).

Manajemen PSPS Riau sudah memprediksi hasil terburuk yang bakal dialami anak asuhan Hendri Susilo.

(Baca Juga: Jelang Asian Games 2018 - Batal Absen, Tim Basket Filipina Pastikan Hadir di Jakarta)

Hengkangnya 9 pemain pilar, 8 diantaranya adalah pemain inti, tentunya bakal berpengaruh pada kekuatan tim.

"Dalam kondisi tim yang seperti ini, para pemain tetap memperlihatkan sikap sebagai pejuang sejati. Manajemen sangat mengapresiasi mereka," kata Teza Taufik, media officer PSPS Riau, kepada BolaSport.com.

"Saat ini ada 17 pemain yang masih bertahan dalam tim, dan pelatih hanya merekomendasi 13 nama yang dibawa ke Aceh. Dan ternyata kami menemui kendala tiket, sehingga dalam situasi ini kami sangat bisa memahami kesiapan pemain," kata Teza.

Diakui Teza, laga berjalan cukup berimbang. Namun, tuan rumah Persiraja bermain lebih efektif dan effesien.

Total 3 gol yang tercipta pada babak pertama merupakan buah kelemahan di lini belakang Asykar Bertuah.

"Para pemain menunjukkan perjuangan yang luar biasa, bermain dalam keadaan seperti ini sangatlah tidak gampang, namun mereka tetap bekerja keras," kata Teza.

(Baca Juga: Niat Bercanda dengan Lucas Vazquez, Sergio Ramos Malah Bongkar Rencana Tinggalkan Real Madrid)

Usai laga, Firman Septian cs langsung langsung kembali ke Pekanbaru melalui Medan. Berikutnya, PSPS akan menjamu Semen Padang FC dan Aceh United.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X