Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Aceh United Gagal Menang, Semen Padang Pimpin Grup 1 pada 8 Besar Liga 2 2018

By Estu Santoso - Kamis, 25 Oktober 2018 | 19:55 WIB
Para pemain Semen Padang merayakan gol kemenangan atas PS Mojokerto Putra pada laga perdana 8 Besar Liga 2 2018 di Stadion H Agus Salim, 24 Oktober 2018.
facebook.com/SPFC.KSSP/
Para pemain Semen Padang merayakan gol kemenangan atas PS Mojokerto Putra pada laga perdana 8 Besar Liga 2 2018 di Stadion H Agus Salim, 24 Oktober 2018.

BOLASPORT.COM – Dua laga perdana fase 8 Besar untuk Grup 1 Liga 2 2018 terlaksana dan Semen Padang memimpin klasemen sedangkan Aceh Putra gagal menang di kandang.

Semen Padang dan Aceh Putra adalah dua klub asal Sumatera yang gabung Grup 1 Liga 2 2018 pada fase 8 besar.

Pada Kamis (25/10/2018), Aceh United menjamu Kalteng Putra dan skor laga berakhir imbang 2-2.

(Baca juga: Seusai Kalahkan UEA di Piala Asia U-19 2018, Trio Pemain Timnas U-19 Indonesia Ikuti Jejak Marko Simic)

Aceh Putra yang menjamu Kalteng Putra di Stadion Cot Gapu, Bireuen unggul dua gol tanpa balas pada babak pertama.

Gufron mencetak gol perdana tuan rumah yang berjulukan Laskar Iskandar Muda pada menit ke-30.

(Baca juga: Thailand Menang dan Ikuti Jejak Timnas U-19 Indonesia ke Perempat Final Piala Asia U-19 2018)

Tujuh menit kemudian, eks gelandang Blitar United, Eka Hera menggandakan keunggulan anak asuh Bongo Pribadi.

Namun tiga menit babak kedua mulai, penyerang Kalteng Putra, Kushedya Hari Yudo mencetak gol pertama Kalteng Putra.

Lalu dua menit kemudian, Hari Yudo juga mencetak gol penyama dan membuat Aceh Putra batal menang.

(Baca juga: Piala Asia U-19 2018 - Insiden Cedera Parah Pemain Tajikistan, Tim Medis di Lapangan Dinilai Tak Kompeten)

Sebelumnya pada Rabu (24/10/2018), Semen Padang menang 2-1 atas tamunya PS Mojokerto Putra.

Dua gol tuan rumah di Stadion H Agus Salim ini dicetak oleh Manda Cingi (38’) dan Leo Guntara (81’).

(Baca juga: Piala Asia U-19 2018 - Kabar Terbaru Cedera Pemain Tajikistan Korban Tekel Horor Bek Malaysia)

Satu gol PS Mojokerto Putra unggul dulu melalui gol yang dicetak Ricky Kambuaya (28’).

Dari hasil dua pertandingan ini, Semen Padang pun mengirim Grup 1 fase 8 Besar Liga 2 2018 dengan poin tiga.

(Baca juga: Piala Asia U-19 2018 - Timnas U-19 China Kalah Lagi dan Masuk Kotak)

Lalu, Aceh United dan Kalteng Putra ada di posisi kedua serta ketiga.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X