Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Melepas Alexis Sanchez, Sekali Lagi Arsene Wenger Harus Berpikir Ekonomis

By Dian Savitri - Jumat, 26 Januari 2018 | 19:28 WIB
Sebuah pajangan gambar Arsene Wenger di luar toko resmi Arsenal di Stadion Emirates menjelang pertandingan antara Arsenal vs Leicester City pada 11 Agustus 2017.
IAN KINGTON/AFP
Sebuah pajangan gambar Arsene Wenger di luar toko resmi Arsenal di Stadion Emirates menjelang pertandingan antara Arsenal vs Leicester City pada 11 Agustus 2017.

Contoh yang paling utama adalah ketika ia membeli striker Prancis bernama Nicolas Anelka.

Arsene Wenger membeli Nicolas Anelka, yang ketika itu berusia 18 tahun, dari Paris Saint-Germain dengan harga 500 ribu poundsterling.

Dua tahun kemudian, Real Madrid tertarik untuk mendatangkannya dan Arsenal menjualnya dengan harga 22,3 juta poundsterling!

Contoh satu lagi: Cesc Fabregas. Arsenal mendapatkannya dengan gratis, karena pada September 2003, Fabregas masih menjadi murid di La Masia milik Barcelona.

Barcelona lantas sadar kalau mereka kecolongan. Ada muridnya yang dibajak oleh klub London!

Tentu saja Arsenal tidak melepasnya dengan gratis, tho? Mereka berhasil membuat Barcelona membeli muridnya sendiri dengan harga 29 juta euro atau lebih dari 25 juta pound.

Jumlah itu masih ditambah dengan 5 juta euro dalam berbagai variabel yang tercantum di klausul.

(Baca Juga: Gara-gara Kelalaian Arsenal, Alexis Sanchez Jadi Dikejar-kejar PSSI-nya Inggris)

Menjual pemain adalah salah satu cara Arsenal untuk sukses. Dari penjualan Anelka misalnya, Arsenal lantas mendatangkan striker Prancis lain, Thierry Henry, pada Agustus 1999.

Arsenal hanya membayar 11 juta poundsterling untuk menggaet Thierry Henry dari Juventus.


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X