Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persija Vs PS Tira - The Jak Mania Bakal Jalani Syarat Khusus Sebelum Masuk ke Stadion

By Bayu Chandra - Kamis, 8 November 2018 | 22:07 WIB
 Kelompok suporter Persija Jakarta, The Jak Mania, membentangkan spanduk bernada peringatan dalam laga melawan PSIS Semarang pada pekan ke-22 Liga 1 musim 2018 di Stadion Sultan Agung (SSA), Bantul, Selasa (18/9/2018).
ADIF SETYOKO/BOLASPORT.COM
Kelompok suporter Persija Jakarta, The Jak Mania, membentangkan spanduk bernada peringatan dalam laga melawan PSIS Semarang pada pekan ke-22 Liga 1 musim 2018 di Stadion Sultan Agung (SSA), Bantul, Selasa (18/9/2018).

  Persija Jakarta akan menjalani laga kontra PS Tira pada pekan ke-30 Liga 1 2018 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (10/11/2018). 

Laga nanti dipastikan menyedot perhatian suporter Persija Jakarta, The Jak Mania, yang akan memenuhi stadion.

The Jak Mania dipastikan hadir setelah Persija Jakarta merilis tiket pertandingan menjelang kick-off digelar.

Namun, keberadaan The Jak Mania bagi Persija rupanya menjadi perhatian untuk panpel.

(Baca juga: The Jak Mania Sampaikan Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Rezaldi Hehanussa)


Rencanaya pihak panpel akan menggelar serangkaian syarat khusus untuk fan Persija yang akan hadir ke stadion.

Dikutip BolaSport.com dari salah satu akun instagram fan Persija Jakarta, @muh_indraaaaa, para suporter Persija akan menjalani syarat tes urine.

(Baca juga: The Jak Mania Korwil Kebayoran Baru Gelar Acara Temu Kangen dengan Personel Persija)

Tes urine diberikan kepada The Jak Mania untuk mencegah munculnya fan yang mabuk.

Sekaligus, mencegah hal-hal yang tidak diinginkan selama pertandingan antara keduanya berlangsung.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : twitter.com/@orenbaratofficial/@muh_indraaaaa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X