Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Video: Salut! Kelompok Suporter Ini Sambut Kedatangan Suporter Klub Tamu, Padahal Timnya Tidak Main

By Agus Triyanto - Senin, 7 Agustus 2017 | 15:17 WIB
Antusiasme pendukung Persebaya, Bonek dalam mendukung timnya berlaga.
TB KUMARA/JUARA.net
Antusiasme pendukung Persebaya, Bonek dalam mendukung timnya berlaga.

Akhir-akhir ini suporter sepak bola Indonesia sedang gencar melakukan kampanye perdamaian antara kelompok suporter.

Suporter Persela disambut dengan baik oleh Bonek mania ketika akan memberikan dukungan kepada klub kebanggaan mereka yang akan melakoni laga tandang melawan Madura United di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, pamekasan pada Jumat (4/8/2017).

Dikutip dari caption Instagram @persebayafact_ yang menuliskan tentang kehangatan hubungan kedua pendukung klub tersebut.

"Hangat, itulah gambaran dari sambutan Bonek kepada Curva Boys 1967. Sekarang Bonek sudah dewasa dan sudah sangat berubah." 

(BACA JUGA: Unik! Aksi Perdamaian Jakmania dan Bobotoh ikut Meramaikan HUT RI ke-72)

Dulu hubungan Bonek dengan pendukung Persela memang tak begitu baik. Mengingat LA Mania dikenal sebagai salah satu kawan dekat Aremania yang merupakan rival utama Bonek.

Berkat deklarasi perdamaian yang digencarkan oleh Jakmania dan Bobotoh nampaknya virus perdamaian mulai menyebar ke pendukung-pendunkung klub sepak bola Indonesia lain.

Seperti Bonek dan LA Mania yang dulu sempat ada tensi di antara kedua kelompok suporter tersebut, kini sudah mulai terlihat akur dan mulai berjabat tangan kembali.

Seperti diketahui hubungan bonek dan LA Mania sudah baik sejak beberapa tahun terakhir.

Berikut video tentang keakraban kedua kelompok yang dulu pernah bersitegang ini.

Meskipun yang bermain bukan klub kebanggaan Bonek namun Bonek tetap memberikan sambutan kepada LA Mania saat mereka datang ke Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan.


Editor : Bagaskara Setyana Adhie Perkasa
Sumber : Instagram.com/@persebayafact_

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X