Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

'Djajang Nurjaman Juga Bisa Juara Kalo Ngelatih Real Madrid'

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Rabu, 9 Agustus 2017 | 13:05 WIB
Skuat Real Madrid merayakan keberhasilan menjuarai Piala Super Eropa setelah mengalahkan Manchester United di Stadion Philip II Arena, Skopje, pada 8 Agustus 2017.
ROBERT ATANASOVSKI / AFP
Skuat Real Madrid merayakan keberhasilan menjuarai Piala Super Eropa setelah mengalahkan Manchester United di Stadion Philip II Arena, Skopje, pada 8 Agustus 2017.

 Kemenangkan Real Madrid atas Manchester United tentu tidak lepas dari tangan dingin sang pelatih Zinedine Zidane. Akan tetapi di balik kesuksesannya itu, para warganet mempertanyakan kesuksesan Zidane.

Real Madrid baru saja sukses menjadi juara Piala Super Eropa usai mengalahkan Manchester United dengan skor 2-1 di Stadion Filip I, Skopje, Rabu (9/8/2017). 

Belum genap 2 tahun Zidane sukses memberikan 6 gelar untuk Real Madrid.

(BACA JUGA: Ada Nomor 7 Selain Ronaldo di Pertandingan Real Madrid Vs Manchester United)

Gelar yang didapat Real Madrid juga bukan gelar yang main-main.

Real Madrid sukses mendapatkan 2 trofi Liga Champions, 2 Trofi Piala Super Eropa, 1 Trofi Piala Dunia Antar Klub, serta 1 Trofi La Liga.

Akan tetapi dibalik kesuksesannya itu, para warganet justru menilai Zidane sukses menjadi juara karena materi pemain Real Madrid sudah bagus.

Seperti yang terjadi di unggahan salah satu akun Instagram @plesbol yang menggunggah foto Zidane. 

"Warisan timnya bagus. Coba kalo disuruh ngelatih di liga 1 gojek traveloka," tulis akun @wijayaadam_

"Ngelatih tim yg udah jadi," tulis akun @dediylnt.


Editor : Bagaskara Setyana Adhie Perkasa
Sumber : instagram.com/@plesbol

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X