Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSS Sleman Siap Panaskan Persaingan Babak 16 Besar Grup A Liga 2

By Agus Triyanto - Kamis, 14 September 2017 | 23:08 WIB
PSIS Haudi Abdulah (putih) saat hadapi PSS Sleman
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
PSIS Haudi Abdulah (putih) saat hadapi PSS Sleman

PSS Sleman berhasil melaju ke babak 16 besar liga 2 dengan bergabung di grub A bersama PSPS Riau, Persis Solo, dan Cilegon United.

PSS Sleman keluar sebagai juara Grup 3 dengan torehan poin 34, dari 11 kemenangan, satu seri, dua kali kalah.

Persis Solo meraih runner up grup 4 mengemas 29 poin final, dari 14 laga, delapan kali menang, lima kali imbang dan sekali kalah.

Cilegon United meraih posisi runner up grup 2 setelah melakoni laga terakhir dengan mengemas 27 poin dari 14 laga, delapan kemenangan, tiga kali seri dan kalah.

PSPS Riau sebagai juara Grup 1 meraih poin 25 dari 12 laga, 7 kemenangan, empat hasil imbang dan sekali kalah.

Menilik perolehan poin kontestan di Grup A babak 16 besar, PSPS Riau layak disebut sebagai tim paling kompetitif karena sebagai juara Grup 1 meraih poin terendah di grup ini.

Baca Juga:

Fakta ini menandakan Firman Septian dkk terbiasa dengan persaingan yang ketat.

Secara teknis mereka unggul dan memiliki semangat serta motivasi meraih kemenangan tinggi.

Cilegon United terpleset dari puncak klasemen pada laga terakhir setelah dikalahkan oleh Persika Karawang, hal ini mentasbihkan bahwa persaingan untuk merebut posisi satu dan dua sangatlah ketat hingga laga pungkasan Grup 2.

Patut diwaspadai, motivasi berlipat sudah menjadi kebiasaan Cilegon United di laga penyisihan grup.

Raihan 29 poin diakhir laga Grup 4 menempatkan Laskar Sambernyawa berada di posisi runner-up di bawah PSIS Semarang.

Tri Handoko sebagai senjata rahasia Persis Solo masih berbahaya bagi tim lawan dan sudah menciptakan dua assist dan gol.

PSS Sleman dengan raihan poin tertinggi di grup A tentu menjadi motivasi bagi lawan-lawannya untuk mengalahkannya.

Sebagai 'musuh bersama' tentu saja intensitas lawan mengintipnya sangat tinggi.

Dan hal tersebut menjadi PR besar coach Freddy Mulli untuk bisa tetap kreatif dalam meracik skema-strategi permainan agar tak mudah dibaca lawan-lawannya.


Editor : Ignatius Wijayatmo
Sumber : BolaSport.com, liga-indonesia.id, pss-sleman.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X