Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Spasojevic Jadi WNI, Fan Pesaing Bhayangkara FC Dalam Perebutan Gelar Juara Liga 1 Bersuara, Ada Apa?

By Adif Setiyoko - Senin, 30 Oktober 2017 | 10:25 WIB
Penyerang Bhayangkara FC, Ilija Spasojevic, berebut bola dengan bek-bek Borneo FC, pada lanjutan laga Liga 1, 20 September 2017.
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Penyerang Bhayangkara FC, Ilija Spasojevic, berebut bola dengan bek-bek Borneo FC, pada lanjutan laga Liga 1, 20 September 2017.

Penyerang Bhayangkara FC, Ilija Spasojevic telah resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) sejak tengah pekan lalu.

Setelah menjadi WNI, striker tajam kelahiran Montenegro ini mendapat sorotan dari masyarakat Pulau Dewata, khususnya pendukung Bali United.

Fan Bali United menyarankan manajemen klub mereka agar bisa memboyong Ilija Spasojevic kembali bermain di Pulau Dewata.

Spaso mengawali karier di Indonesia bersama Bali Devata pada 2011.

(Baca juga: 5 Pemain Asia Tenggara yang Berstatus Pilar Asing di Liga Jepang Musim 2017, Siapa Saja?)

Saat itu, Bali Devata bertarung pada kompetisi bersifat breakaway league dengan nama Liga Primer Indonesia (LPI).

Dilansir BolaSport.com dari bali.tribunnews.com, Ketua Brigaz Bali, Raffy Antara sangat berharap agar Spaso bisa memperkuat Bali United.

Hal ini lantaran musim depan, Bali United berpeluang ikut bermain di kompetisi level Asia.

(Baca juga: Pasca Singkirkan Indonesia, Timnas U-23 Malaysia Terancam Kesulitan di China pada Awal 2018)

"Kami akan membutuhkan jasa pemain berpengalaman seperti Spaso agar bisa bersaing di Asia," ujar Raffy.

Hal senada juga disampaikan oleh pengurus Brigaz Bali, Nyoman Suharta.


Editor : Estu Santoso
Sumber : Bali.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X