Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Loris Karius dapat Sambutan Begini Saat Gantikan Alisson Becker, Fans Liverpool Menangis

By Nina Andrianti Loasana - Rabu, 8 Agustus 2018 | 12:03 WIB
 Ekspresi kiper Liverpool FC, Loris Karius, seusai laga final Liga Champions kontra Real Madrid di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018.
PAUL ELLIS/AFP
Ekspresi kiper Liverpool FC, Loris Karius, seusai laga final Liga Champions kontra Real Madrid di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018.

Fans Liverpool mengaku terharu atas sambutan hangat yang diterima Loris Karius di Stadion Anfield saat menggantikan Alisson Becker.

Liverpool baru saja menjalani laga persahabatan menghadapi Torino FC pada Selasa (7/8/2018) waktu setempat atau Rabu dini hari WIB.

Bertanding di kandang, Mohamed Salah dkk sukses meraih kemenangan 3-1 atas Torino.

Tiga gol skuat asuhan Juergen Kloop dicetak oleh Robert Firmino (21'), Georginio Wijnaldum (24'), dan Daniel Sturridge (87').

Sementara Torino FC berhasil membalas satu gol lewat Andrea Belotti pada menit ke-31.

Menariknya, ada momen yang cukup mengharukan dialami Loris Karius dalam laga kali ini.

(Baca juga : Usai Dinyatakan Layak Berkompetisi di Asian Games 2018, Pebulu Tangkis Malaysia Unggah Kalimat dengan Makna Misterius ?)

Tepatnya saat sang kiper memasuki lapangan untuk menggantikan kiper baru, Alisson Becker, pada menit ke-72.

Karius mendapat sambutan hangat dan tepuk tangan meriah dari suporter Liverpool yang hadir di stadion Anfield.

Momen ini menjadi sangat mengharukan mengingat Karius tengah mengalami masa-masa cukup berat di Liverpool.

Dua blunder fatalnya di final Liga Champions 2018 membuatnya menjadi bulan-bulanan di dunia maya.

Apalagi, performa Karius setelah itu pun tak kunjung membaik.

Ia juga sempat membuat blunder pada laga pramusim melawan Tranmere dan Borussia Dortmund.

(Baca Juga: Mengapa Jerome Boateng Bisa Jadi Opsi yang Bagus bagi Manchester United?)

Karius bahkan sempat menerima ucapan kasar dari pemain dan fans lawan dalam laga melawan Tranmere.

Akhirnya, Liverpool pun mendatangkan kiper baru, Alisson Becker, untuk menjadi kiper utama skuat The Reds musim depan.

Momen sambutan hangat ini rupanya membekas di hati karius dan fans Liverpool.

Karius mengucapkan terima kasih atas sambutan ini di akun Instagramnya.

Sementara banyak fans mengaku menangis dan terharu melihat sambutan yang diterima Karius.

Sambutan yang diterima Karius di Anfield malam ini membuatku meneteskan air mata.

Sambutan untuk Loris Karius benar-benar fantastis untuk disaksikan.

Sambutan yang diberikan Anfield untuk Loris (emotikon menangis)

Aku sangat senang melihat sambutan ini.

Loris Karius, semoga malam ini menunjukkan bahwa kami masih peduli dan anda masih bagian dari keluarga ini.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X