Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Indonesia Vs Vietnam - Nurhidayat: Masih Ada Kesempatan, Ewako!

By Katarina Erlita Candrasari - Senin, 11 September 2017 | 19:25 WIB
Nurhidayat Haris (kanan) bersama dengan Egy Maulana Vikri (kiri) sedang berada di tengah lapangan
instagram @nurhidayatnh
Nurhidayat Haris (kanan) bersama dengan Egy Maulana Vikri (kiri) sedang berada di tengah lapangan

Kekalahan tidak membuat semangat Skuat Garuda Nusantara menjadi menciut.

Timnas U-19 Indonesia harus menerima kekalahan 0-3 dari Timnas Vietnam dalam laga ketiga grup B Piala AFF U-18 2017.

Gol Vietnam dicetak oleh sepasang gol Lê Văn Năm di lima menit akhir babak pertama dan satu gol dari Bui Hoang di menit 86'.

Meskipun kalah peluang Indonesia untuk lolos ke tahap semi final masih terbuka.

Bagi Nurhidayat Haris, kekalahan hari ini bukanlah akhir dari perjuangan Skuat Garuda Nusantara.

"Berusaha sudah berdoa juga sudah tetapi Allah berkehendak lain, tak apa mungkin ini jalan terbaik menuju kemenangan," tulis Nurhidayat.

Pemain nomor punggung 5 ini mengatakan bahwa masih ada kesempatan bagi Indonesia untuk meraih kemenangan.

"Bangkit boy percayalah doa dan usaha tidak akan mengingkari hasil," tambah Nurhidayat Haris.

Nurhidayat menambahkan tagar #EWAKO di akhir foto yang ia unggah melalui instastory.

Ewako merupakan frasa kata yang diambil dari bahasa Makassar yang berarti "lawan!".


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : instagram.com/nurhidayatnh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X