Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Super Aneh, Ada Apa dengan Kakak Lionel Messi? Mulai dari Terlibat Insiden Berdarah hingga Selamat dari Maut 3 Kali

By Nina Andrianti Loasana - Sabtu, 2 Desember 2017 | 19:34 WIB
Matias Messi (kiri), Rodrigo Messi (tengah), dan Lionel Messi (kanan)
Matias Messi (kiri), Rodrigo Messi (tengah), dan Lionel Messi (kanan)

Matias sekali lagi selamat dari cengkraman maut pada Agustus 2017.

Mobil yang dikendari pria berusia 35 tahun ini bertabrakan dengan truk kontainer di Rosario, Argentina.

Matias tidak mengalami luka yang parah dalam kejadian ini.

Namun jika melihat kerusakan yang dialami mobilnya, merupakan sebuah kejaiban Matias bisa selamat tanpa luka yang berarti.

5. Selamat dari Kecelakaan Perahu (2017)


Perahu Matias Messi ditemukan berlumuran darah oleh polisi()

Matias lagi-lagi membuat heboh setelah perahu yang disewanya ditemukan terlantar dan berlumuran darah.

Polisi juga menemukan sebuah pistol dalam perahu tersebut.

Menurut Matias, darah tersebut berasal dari luka robek yang dideritanya setelah perahu tersebut menabrak sebuah beting.

Beting (sering disebut gosong) adalah timbunan pasir atau endapan lumpur di muara sungai atau di laut.

Beberapa jenis beting selalu berada dibawah permukaan air, sekalipun air surut, sehingga membahayakan kapal dan perahu yang lewat.

Polisi saat ini masih mencari keberadaan Matias yang dikabarkan pergi ke rumah sakit setelah insiden aneh tersebut.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X