Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Juventus Bungkam Inter Milan, Bambang Pamungkas Tunjukkan Sikap Profesional

By Aziz Gancar Widyamukti - Minggu, 29 April 2018 | 17:15 WIB
Pemain sayap Inter Milan, Ivan Perisic, melakukan selebrasi setelah pemain Juventus membuat gol bunuh diri pada laga lanjutan Liga Italia di Stadion Giuseppe Meazza, Sabtu (28/4/2018) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB.
MARCO BERTORELLO / AFP
Pemain sayap Inter Milan, Ivan Perisic, melakukan selebrasi setelah pemain Juventus membuat gol bunuh diri pada laga lanjutan Liga Italia di Stadion Giuseppe Meazza, Sabtu (28/4/2018) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB.

Juventus sukses meraih kemenangan dramatis 3-2 atas Inter Milan pada laga pekan ke-35 Liga Italia di Stadio Giuseppe Meazza, Sabtu (28/4/2018) waktu setempat.

Tiga gol kemenangan Juventus merupakan hasil gol yang dicetak oleh Douglas Costa (13'), gol bunuh Milan Skriniar (86'), dan Gonzalo Higuain (88').

Sementara itu, Inter Milan mencoba mengejar ketinggalan dengan mencatatkan dua gol yang dicetak oleh Mauro Icardi (51') serta Andrea Barzagli (64').

(Baca juga: Sebelum Bertandang ke Markas Perseru Serui, Riko Simanjuntak Cek Penyakit Jantung)

Kemenangan tersebut membuat Juventus bisa mempertahankan posisi puncak klasemen sementara Serie A dengan raihan 88 poin.

Keberhasilan tim berjulukan La Vecchia Signora tak lepas dari perhatian salah satu legenda pesepak bola Indonesia, Bambang Pamungkas.

(Baca juga: Ini Benda Bersejarah Milik Cesc Fabregas yang Menemani Kariernya di Liga Inggris)

Dari pertandingan dramatis tersebut, Bambang Pamungkas menujukkan sisi profesional dalam dirinya.

Striker Persija Jakarta itu memberikan ucapan selamat kepada istrinya, Tribuana Tungga Dewi.

Tribuana Tungga Dewi memang mengidolakan Juventus dan Bepe, sapaan Bambang, adalah fan dari Inter Milan.

Hal ini ditunjukkan Bambang Pamungkas melalui cuitannya pada media sosial Twitter.

Eks pemain timnas Indonesia tersebut juga memberikan semangat untuk tim besutan Luciano Spalletti, walau kalah akhir pekan ini.


Editor : Estu Santoso
Sumber : Twitter, BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X