Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Begini Tampilan Jersey Kandang Baru Manchester City untuk Musim Depan

By Eko Isdiyanto - Rabu, 9 Mei 2018 | 20:59 WIB
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, mengamati penampilan anak asuhnya melawan Huddersfield Town pada laga pekan ke-37 Liga Inggris di Stadion Etihad, Minggu (6/5/2018) malam WIB.
OLI SCARFF / AFP
Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, mengamati penampilan anak asuhnya melawan Huddersfield Town pada laga pekan ke-37 Liga Inggris di Stadion Etihad, Minggu (6/5/2018) malam WIB.

Belum selesai merayakan gelar juara Liga Inggris, Manchester City resmi merilis jersey untuk musim depan.

Pasukan Pep Guarduiola telah mengenakan jersey baru mereka untuk musim depan.

Dilansir BolaSport.com dari Dailymail.co.uk, tidak banyak yang berubah dengan warna yang ada pada jersey itu.

Warna biru langit masih menjadi warna kebesaran untuk jersey kandang Manchester City.

Sejarah Manchester City merupakan inspirasi bagi jersey baru ini, kemenangan gelar pertama Liga Inggris Manchester City pada tahun 1937 dan play-off pada musim 1999 turut mewarnai desain kali ini.

(Baca Juga: Bikin Geregetan! Begini Kejahilan Kevin Sanjaya Sukamuljo saat Sesi Foto Bersama Tim Thomas Indonesia)

Garis-garis biru gelap menutupi lengan pada jersey baru ini.

Sementara itu untuk celana memakai warna putih dikombinasikan dengan kaos kaki berwarna biru gelap.

Berikut tampilan para pemain Manchester City dengan jersey kandang baru mereka.

 

The new 2018/19 #mancity home kit is revealed!

A post shared by Manchester City (@mancity) on

(Baca Juga: Klub Egy Maulana Vikri Meraih Kemenangan, Warganet Berikan Komentar Beragam)


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : Dailymail.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X