Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Salut! Aktor Bollywood Ini Berikan Pujian Setinggi Langit untuk Loris Karius Disaat Cibiran Menyerangnya

By Akhir Mala - Minggu, 27 Mei 2018 | 13:59 WIB
Ekspresi kiper Liverpool, Loris Karius, setelah menerima medali perak Liga Champions 2017-2018 seusai laga final kontra Real Madrid di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina, pada Sabtu (26/5/2018).
FRANCK FIFE / AFP
Ekspresi kiper Liverpool, Loris Karius, setelah menerima medali perak Liga Champions 2017-2018 seusai laga final kontra Real Madrid di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina, pada Sabtu (26/5/2018).

Kiper Liverpool, Loris Karius menjadi kambing hitam atas kekalahan yang dialami Liverpool pada Final Liga Champions 2018, Sabtu (26/5/2018) atau Minggu dini hari.

Kesalahan Loris Karius dianggap fatal karena dua kali melakukan blunder yang berujung kemenangan untuk Real Madrid dengan skor 1-3.

Kesalahan pertama terjadi pada menit ke-51, saat Loris Karius salah memberikan operan dengan melempar bola.

Alih-alih tepat sasaran, bola tersebut malah memantul ke kaki Karim Benzema yang berada di depannya, dan berujung gol untuk Real Madrid.

Kesalahan kedua terjadi pada menit ke-83, karena kurang sempurna saat mengantisipasi tendangan jarak jauh Gareth Bale.

Tendangan Gareth Bale akhirnya menjebol gawang Liverpool.

Hingga peluit panjang ditiup, Loris Karius dihantui perasaan bersalah yang sangat mendalam.

(Baca juga: Sergio Ramos Tebar Kebencian di Ruang Ganti Real Madrid)

Rintihan air mata pun tidak dapat terbundung, dan terus mengalir membasahi wajah Loris Karius.

Ia terus menunjukkan kepada fan Liverpool bentuk penyesalan atas kesalahan yang telah diperbuat.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : twitter.com/abhisekbachan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X