Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Arsene Wenger Ungkap Alasan Penjualan Olivier Giroud ke Chelsea

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Jumat, 2 Februari 2018 | 19:16 WIB
Olivier Giroud resmi diperkenalkan sebagai pemain baru Chelsea pada Rabu (31/1/2018).
DOK. CHELSEA
Olivier Giroud resmi diperkenalkan sebagai pemain baru Chelsea pada Rabu (31/1/2018).

Olivier Giroud resmi hijrah dari Arsenal menuju Chelsea pada hari terakhir bursa transfer musim dingin Januari kemarin.

Giroud menyebrang ke Chelsea di hari yang sama ketika Arsenal berhasil mendapatkan Pierre-Emerick Aubameyang.

Sejak bergabung dengan Arsenal dari Montpellier pada 2012, Giroud memang jadi andalan lini depan skuat asuhan Arsene Wenger.

Ia berhasil mencetak 105 gol dan 253 penampilan di semua ajang.

(Baca juga: Sakit Hati Karena Komentar, Leicester Ogah Jual Pemain ke West Ham United)

Kini Wenger buka suara tentang alasan dia mau melepas salah satu peneyrang andalannya itu ke Chelsea.

"Giroud ingin waktu bermain yang lebih, ia ingin bisa tampil di Piala Dunia bersama Prancis," ujar Wenger seperti dilansir BolaSport.com dari BBC.

"Itulah mengapa saya mau membuka pintu keluar untuknya," tutur pelatih asal Prancis itu menjelaskan.


Gaya selebrasi striker Arsenal, Olivier Giroud, seusai mencetak gol ke gawang Bate Borisov lewat tendangan penalti dalam laga Grup H Liga Europa 2017-2018 di Stadion Emirates, London, pada 7 Desember 2017.(BEN STANSALL/AFP)

(Baca Juga: Jadwal Siaran Pekan Ke-26 Liga Inggris - Minggu Berat Tottenham, Liverpool, dan Chelsea)

Musim ini Giroud memang tak lagi jadi pilihan utama di pos penyerang.

Ia kalah bersaing dengan Alexandre Lacazette yang didatangkan musim panas lalu.

(Baca juga: Misteri Hilangnya Riyad Mahrez, Leicester City dan FA Dibikin Bingung)

Kedatangan Aubameyang menjadikan kesempatan bermain Giroud akan semakin menipis nantinya.

"Kami berhutang banyak pada Giroud," kata Wenger.

"Dia sangat populer di ruang ganti dan di klub, sangat sedih melihatnya pergi," tutur sang pelatih.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : bbc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X