Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pahlawan Liverpool di Liga Champions 2005 Berikan Nasihat Berharga Jelang Laga Kontra Real Madrid

By Tomy Kartika Putra - Sabtu, 19 Mei 2018 | 00:54 WIB
Kapten Liverpool, Steven Gerrard, mencium kamera televisi setelah mencetak gol kedua timya kontra Manchester United di laga Liga Inggris yang bergulir di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 16 Maret 2014.
PAUL ELLIS/AFP
Kapten Liverpool, Steven Gerrard, mencium kamera televisi setelah mencetak gol kedua timya kontra Manchester United di laga Liga Inggris yang bergulir di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 16 Maret 2014.

Legenda Liverpool, Steven Gerrard, berpesan kepada para juniornya untuk tidak menyia-nyiakan kesempatan bermain di final Liga Champions yang telah mereka perjuangkan dengan keras. 

Liverpool akan menghadapi raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, pada partai puncak Liga Champions.

Kedua tim akan bertemu di Olimpiyskiy Stadium, Kiev, pada Minggu (27/5/2018) pukul 01.45 WIB dini hari.

(Baca juga: Jadwal Final Liga Champions 2018 - Real Madrid Vs Liverpool FC)

Liverpool berhasil melaju ke final setelah berhasil mengempaskan tim raksasa Liga Italia, AS Roma, dengan agregat 7-6 di fase empat besar.

Sementara Madrid berhasil mengalahkan wakil Jerman, Bayern Muenchen, dengan agregat 4-3 untuk memastikan satu tempat di final.

The Reds akan berusaha mengalahkan Madrid untuk mendapatkan trofi Liga Champions keenam kalinya sepanjang sejarah klub.

Kali terakhir Liverpool juara Liga Champions terjadi pada musim 2004-2005.

Gerrard, yang bertindak sebagai kapten pada waktu itu, berhasil mengantarkan Liverpool mengalahkan AC Milan di partai puncak lewat babak adu penalti.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

"Para pemain yang akan tampil di final Liga Champions mempunyai kesempatan bukan hanya untuk mengubah hidup mereka, namun juga karier mereka secara umum." ucap Gerrard seperti dilansir Bolasport.com dari staisun TV resmi Liverpool.

"Pesan saya untuk mereka adalah, kejar dan raihlah kesempatan itu serta rebutlah partai final di mana kalian telah bekerja keras untuk mencapainya," ucap sang legenda.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : twitter.com/LFCTV

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X