Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kunjungi Jakarta, Mantan Anak Emas Liverpool Curhat soal Kekecewaan Terbesar

By Ade Jayadireja - Senin, 5 Februari 2018 | 16:49 WIB
Legenda Liverpool, Michael Owen, dalam acara konferensi pers di Bluegrass Resto, Jakarta Selatan, Senin (5/2/2018)
ADE JAYADIREJA/BOLASPORT
Legenda Liverpool, Michael Owen, dalam acara konferensi pers di Bluegrass Resto, Jakarta Selatan, Senin (5/2/2018)

Striker legendaris Liverpool FC, Michael Owen, mengunjungi Jakarta. Ia pun bicara soal momen kelam dalam kariernya.

Selama 17 tahun lamanya Michael Owen berkecimpung di dunia sepak bola profesional.

Pria yang kini berumur 38 tahun itu pensiun pada 2013 setelah mengukir 482 penampilan dan 222 gol di level klub.

Adapun jumlah aksi sang legenda bersama timnas Inggris adalah 89 buah.


Michael Owen saat tampil memperkuat Liverpool pada laga Premier League kontra Everton di Stadion Anfield, 31 Agustus 2004.(STEVE PARKIN/AFP)

(Baca juga: Gol Bunuh Diri Kiper Bikin AC Milan Gagal Dekati Zona Liga Europa)

Dikatakan Michael Owen, kekecewaan terbesarnya selama aktif di dunia bal-balan adalah kala harus menepi dari lapangan karena cedera.

"Penyesalan terbesar saya adalah ketika mendapat cedera," kata pencetak 158 gol untuk Liverpool itu dalam acara konferensi pers di Bluegrass Resto, Jakarta Selatan, Senin (5/2/2018).

"Saya pernah mengalami cedera lutut serius sehingga tidak bisa ikut dalam Piala Dunia di Jerman (2006). Bagi setiap atlet, hidup akan memasuki masa suram saat cedera datang," ucap Owen.

(Baca juga: Pengumuman Pemain Paling Unik pada Bursa Januari 2018, Salah Satunya Pakai Tinder)

Golden Boy atau Anak Emas Liverpool, demikian julukan Owen, datang ke ibukota Indonesia dalam rangka mengikuti kegiatan yang digagas oleh Lupromax Oil.

Ia dijadwalkan mengunjungi beberapa sekolah sepak bola di Indonesia.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X