Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Krisis Manchester United Jadi Pelajaran Penting untuk Jose Mourinho

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 7 Oktober 2018 | 05:18 WIB
Selebrasi pemain Manchester United, Anthony Martial, usai mencetak gol ke gawang Newcastle United pada pertandingan pekan ke-8 Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Sabtu (6/10/2018) waktu setempat.
Oli SCARFF/AFP
Selebrasi pemain Manchester United, Anthony Martial, usai mencetak gol ke gawang Newcastle United pada pertandingan pekan ke-8 Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Sabtu (6/10/2018) waktu setempat.

Pelatih Manchester United, Jose Mourinho, mengaku belajar banyak hal dari krisis yang sempat dialami timnya serta isu pemecatan yang dia alami selama beberapa pekan terakhir.

Manchester United menang 3-2 secara dramatis pada laga melawan Newcastle United pada pertandingan pekan ke-8 Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Sabtu (6/10/2018).

Pasalnya, mereka tertinggal 0-2 pada babak pertama oleh gol Kenedy (8') dan Yoshinori Muto (10').

(Baca Juga: Hasil Tottenham Vs Cardiff - Menang, Spurs Salip Chelsea)

Manchester United baru bangkit pada babak kedua lewat gol-gol Juan Mata (70'), Anthony Martial (76'), Alexis Sanchez (90').

Tripoin atas Newcastle United ini seperti memutus tren tanpa kemenangan Man United pada tiga pertandingan sebelumnya.

Mereka tersingkir oleh tim divisi dua Liga Inggris, Derby County, dalam babak ketiga Piala Liga Inggris.

Selanjutnya, mereka kalah 1-3 dari West Ham United pada lanjutan Liga Inggris sebelum ditahan 0-0 oleh Valencia pada pertandingan kedua Liga Champions.

Serangkaian hasil itu memunculkan isu bahwa Jose Mourinho akan segera dipecat.

Namun, Mourinho mengatakan pengalamannya beberapa pekan terakhir membuat dirinya banyak belajar.

(Baca juga: Reputasi Cristiano Ronaldo di Ujung Tanduk, Sederet Brand Sponsor Ini Akan Ikut Terkena Dampak)

"Beberapa pekan ini tidak mudah, tetapi menurut saya hidup adalah kumpulan pengalaman baru dan lama. Pengalaman ini baru buat saya dan membuat saya jadi manajer dan manusia yang lebih baik," kata Mourinho.

Menurut pelatih asal Portugal tersebut, dia menyadari betapa berbedanya industri sepak bola saat ini.

"Saya memahami sifat alami manusia, serta industri tempat saya bekerja. Saya masih mencintai sepak bola, tetapi sekarang semuanya berbeda. Terlalu banyak kekejaman dalam olahraga yang harusnya indah ini. Saya sedih, tetapi akan menghadapinya," ucapnya melanjutkan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : bbc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X