Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dirugikan VAR, Juan Mata Unggah Foto Sindiran

By Taufan Bara Mukti - Minggu, 18 Februari 2018 | 19:37 WIB
Pelatih Manchester United, Jose Mourinho (kanan), dan pemainnya Juan Mata, pada pertandingan Liga Inggris melawan Huddersfield Town di Old Trafford, Sabtu (3/2/2018).
PAUL ELLIS/AFP
Pelatih Manchester United, Jose Mourinho (kanan), dan pemainnya Juan Mata, pada pertandingan Liga Inggris melawan Huddersfield Town di Old Trafford, Sabtu (3/2/2018).

Kemenangan Manchester United atas Huddersfield Town pada babak kelima Piala FA harus ternoda oleh insiden gol yang dianulir.

Manchester United berhasil meraih kemenangan 2-0 atas Huddersfield Town dalam laga tersebut.

Kedua gol kemenangan Manchester United dicetak oleh Romelu Lukaku (3', 55').

Tim asuhan Jose Mourinho bisa menang dengan skor yang lebih besar andai gol Juan Mata pada babak pertama tak dianggap offside oleh sistem VAR (Video Assistant Referee).

Hakim garis sebelumnya tak mengangkat bendera saat gol Mata terjadi.

Namun, Manchester United tetap harus menunggu gambar dari VAR untuk memastikan apakah gol Mata sah atau tidak.

Begitu keluar, VAR justru menjadi bahan perdebatan.

Pasalnya, garis VAR yang menunjukkan posisi Mata, Ashley Young, dan pemain Huddersfield Town di laga tersebut ternyata tidak lurus.

Selain itu, garis yang digunakan untuk menentukan posisi pemain juga terlihat bengkok.

(Baca Juga: Nasihat Gennaro Gattuso untuk Top Scorer Termuda AC Milan: Cari Pacar yang Cantik!)

Alhasil, gol Mata pun dianulir oleh wasit Kevin Friend.

Setelah pertandingan, Mata mengunggah foto ke akun Twitter @juanmata8 yang berisi sindiran kepada VAR.

"Muka Anda saat berjumpa dengan Tuan VAR untuk pertama kalinya sepanjang karier," tulis Mata dalam keterangan foto tersebut.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Twitter.com/juanmata8

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X