Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Antonio Conte Siap Dipecat oleh Chelsea

By Ade Jayadireja - Rabu, 21 Februari 2018 | 19:04 WIB
Ekspresi Manajer Chelsea, Antonio Conte, dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions kontra FC Barcelona di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris, pada 20 Februari 2018.
BEN STANSALL/AFP
Ekspresi Manajer Chelsea, Antonio Conte, dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions kontra FC Barcelona di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris, pada 20 Februari 2018.

Antonio Conte siap menerima apa pun yang akan terjadi pada nasibnya sebagai manajer Chelsea, termasuk pemecatan.

Kabar pemecatan Antonio Conte bergaung seiring penurunan performa Chelsea pada Liga Inggris 2017-2018.

The Blues masih tertahan di peringkat keempat klasemen setelah melewati 27 laga.

(Baca juga: Kata Bintang Chelsea, Menghentikan Lionel Messi Itu Berat)

Masa depan sang nakhoda semakin tak jelas pasca-timnya ditahan imbang 1-1 oleh FC Barcelona pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions, Selasa (20/2/2018).

Diakui Antonio Conte, dirinya masih berkomitmen untuk mengabdi kepada Chelsea.

Namun, di sisi lain, ia sudah siap jika kelak menerima surat PHK.

"Dalam kehidupan kerja, kami selalu mengemas barang (bersiap)," tutur eks juru taktik timnas Italia itu yang dikutip BolaSport.com dari Dailymail.

(Baca juga: Real Betis Ingin Kembalikan Gelandang Madrid yang Tak Terpakai)

"Tujuan saya adalah tetap di sini. Namun, jika sesuatu berubah, akan ada beberapa skenario berbeda," kata Antonio Conte.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Dailymail.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X