Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sejarah Hari Ini - Pembelian Gagal Tampil Lawan MU, Arsenal Kalah Telak 1-6

By Dimas Wahyu Indrajaya - Minggu, 25 Februari 2018 | 07:15 WIB
Bek asal Latvia yang membela Arsenal, Igors Stepanovs, bertarung memperebutkan bola dengan striker andalan Sunderland, Kevin Phillips, saat kedua tim bertemu pada 30 Desember 2000.
ODD ANDERSEN / AFP
Bek asal Latvia yang membela Arsenal, Igors Stepanovs, bertarung memperebutkan bola dengan striker andalan Sunderland, Kevin Phillips, saat kedua tim bertemu pada 30 Desember 2000.

Karena kekalahan telak itu Arsenal semakin jauh dari gelar Liga Inggris.

Di akhir musim Arsenal finis di posisi dua dengan koleksi 70 poin, terpaut sepuluh poin dari juara bertahan Manchester United.

Lalu, bagaimana nasib Stepanovs di Arsenal?

Setelah penampilan yang mengecewakan melawan MU, Stepanovs hanya sekali tampil di musim 2000-2001 saat Arsenal melawan Manchester City.

Di musim selanjutnya saat Arsenal juara Liga Inggris, Stepanovs merasakan menjadi bagian skuat pemenang meski hanya tampil enam kali.

Baca Juga : Sejarah Hari Ini - Selebrasi Tanduk Banteng Enzo Maresca Sentil Torino

Total ia hanya mencatatkan 17 kali penampilan di liga bersama Arsenal dan 31 kali di segala kompetisi.

Usai kontraknya habis pada 2004, Stepanovs berlabuh di klub besar Swiss, Grasshopper.

Di sisa kariernya Stepanovs kemudian berpindah ke klub-klub yang tergolong kurang didengar gaungnya seperti Jurmala, Esbjerg, dan Shinnik Yaroslavl.

Karier sepak bolanya ditutup pada 2011 dan ia kemudian beralih profesi menjadi pelatih di Jurmala dan Latvia U-17.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : Dari Berbagai Sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X