Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mkhitaryan dan Aubameyang Jadi Biang Keributan di Arsenal? Begini Fakta Sebenarnya

By Aditya Fahmi Nurwahid - Rabu, 7 Maret 2018 | 22:25 WIB
Ilustrasi Henrikh Mkhitaryan dan Pierre-Emerick Aubameyang.
DIMASKEN HUDAYATO/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Henrikh Mkhitaryan dan Pierre-Emerick Aubameyang.

Namun, benarkah isu tersebut sedang terjadi menggerogoti tubuh Arsenal?

(Baca Juga: Pemain Buruan 8 Klub Besar Eropa Ini Lebih Memilih Manchester United Dibanding Liverpool)

Dilansir BolaSport.com dari laman Sky Sports, salah satu pilar Arsenal, Danny Welbeck, tidak membenarkan kabar tersebut.

"Tidak ada yang perpecahan, saya bahkan tidak tahu tentang cerita itu sampai sekarang," kata Danny Welbeck.

"Saya tahu bahwa kondisi sedang tidak bagus karena hasil (buruk) dan keadaan membela Arsenal, itu tidak cukup baik," ujar sang striker menambahkan.

Bahkan, Welbeck optimis bahwa Arsenal akan melewati momen buruk ini berkat kekuatan internal yang ada dalam skuat.

"Tapi saya pikir jika kita berdiri bersama sebagai pemain, sebagai tim dengan manajer dan staf dan semua orang yang terlibat di sekitar klub, maka persatuan akan membuat kita lebih kuat," kata Danny Welbeck menambahkan.

 

Tekanan pada manajemen Arsenal untuk melengserkan pelatih The Gunners saat ini, Arsene Wenger, dikabarkan makin besar. Arsenal kini sedang menghadapi masa-masa tersulit pada musim 2017-2018. Dalam 10 pertandingan Arsenal di semua kompetisi, klub Meriam London hanya bisa menangi empat laga. Enam kekalahan yang didera Arsenal salah satunya adalah kekalahan di partai final Piala Liga Inggris kontra Manchester City, 26 Februari 2018. Selain itu, Arsenal juga gagal raih kemenangan saat menghadapi Ostersunds FK di ajang Liga Europa serta Brighton Hove Albion di ajang Liga Inggris. Di tangga klasemen sementara Liga Inggris, Arsenal hanya mampu tempati peringkat enam sementara. Beruntung, Arsenal masih bisa lolos ke babak 16 besar Liga Europa dengan kemenangan agregat kontra Ostersund. Bagaimana menurut kalian? #arsenal #ligainggris #premierleague #arsenewenger #thegunners #gooners

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : thetimes.co.uk, Skysports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X