Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ada 3 Hal yang Membuat Zidane Layak Latih Manchester United

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Senin, 1 Oktober 2018 | 17:39 WIB
      Ekspresi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, pada laga leg pertama semifinal Liga Champions melawan Bayern Muenchen di Allianz Arena, Rabu (25/4/2018) waktu setempat.
GUENTER SCHIFFMANN / AFP
Ekspresi pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, pada laga leg pertama semifinal Liga Champions melawan Bayern Muenchen di Allianz Arena, Rabu (25/4/2018) waktu setempat.

(Baca juga: Tajikistan Lolos ke Piala Dunia U-17 2019 dengan Modal Kekalahan Telak dari Malaysia pada Awal Piala Asia U-16 2018)

Manchester United juga telah tersisih dari Piala Liga Inggris musim ini, lantaran takluk dari klub Kasta kedua Liga Inggris, Derby County.

Namun, benarkah Zidane layak menjadi pengganti Jose Mourinho?

Berikut 3 hal yang mendukung Zinedine Zidane menjadi pelatih Manchester United, seperti dilansir dari Manchester Evening News:

(Baca Juga: Eden Hazard Punya Mimpi yang Tak Bisa Diwujudkan di Chelsea)


Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane (kanan), melakukan selebrasi bersama Cristiano Ronaldo seusai timnya mengalahkan Liverpool FC dalam laga final Liga Champions di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018. ( FRANCK FIFE/AFP )

1. Rekor Fantastis Liga Champions

Sudah delapan tahun lamanya wakil Inggris tak mampu menjuarai Liga Champions, sejak kali terakhir Chelsea menjadi jawara pada edisi 2012.

Kedatangan Zinedine Zidane bisa saja membuat Manchester United mengembalikan gengsi tim Liga Inggris di kancah Eropa.

Dalam 2,5 tahun melatih, ia mampu membuat Real Madrid menjuarai Liga Champions secara berturut-turut dalam tiga musim terakhir.

(Baca juga: NagaWorld Juara dan Tiga Pemain Indonesia Rasakan Pahitnya Degradasi dari Liga Kamboja 2018)


Editor : Estu Santoso
Sumber : manchestereveningnews.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X