Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Manchester United Vs Brighton - Memori Tendangan Bebas Penyihir Keriwil 25 Tahun Silam

By Beri Bagja - Sabtu, 17 Maret 2018 | 17:34 WIB
Ryan Giggs (tengah) di antara kawalan pemain lawan dalam laga Manchester United versus Tim Seleksi Australia di Melbourne Cricket Ground, 15 Juli 1999.
AFP PHOTO/WILLIAM WEST
Ryan Giggs (tengah) di antara kawalan pemain lawan dalam laga Manchester United versus Tim Seleksi Australia di Melbourne Cricket Ground, 15 Juli 1999.

Eksekusi menawan Ryan Giggs 25 tahun silam berbekas di benak Ian Chapman, bek Brighton & Hove Albion pada era tersebut.

Giggs ketika itu menjalani musim ketiga dalam karier profesional bersama Manchester United.

"Giggs mungkin masih sangat muda saat itu, tetapi betapa impresif dia ketika mengambil tendangan bebas," kata Chapman, dikutip BolaSport.com dari The Argus.

"Hal itu menunjukkan dia benar-benar mendapatkan respek dari rekannya yang lebih senior. Dia memiliki kualitas brilian," ujar Chapman.

Sebelumnya, Manchester United dan Brighton juga pernah bersua pada final Piala FA 1982-1983.

Kala itu, Setan Merah yang dibintangi Bryan Robson menjadi juara dengan memukul Brighton 4-0 pada laga tanding ulang setelah kedua tim bermain imbang 2-2 pada duel sebelumnya.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Bbc.com, Theargus.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X