Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lima Klub Papan Atas Liga Inggris Ramai-ramai Berburu Pemain Terbaik Bulan April

By Tomy Kartika Putra - Jumat, 11 Mei 2018 | 16:20 WIB
Wilfried Zaha melewati pemain Watford dalam laga Liga Premier Inggris
Bola.kompas.com
Wilfried Zaha melewati pemain Watford dalam laga Liga Premier Inggris

Pemain andalan Crystal Palace, Wilfried Zaha, menjadi sosok yang paling di buru oleh para klub besar Liga Inggris, dilansir Bolasport.com dari Mirror.

Pemain andalan Crystal Palace, Wilfried Zaha, baru saja mendapatkan gelar pemain terbaik bulan April Liga Inggris.

Penghargaan tersebut tepat diberikan kepada Zaha yang bermain impresif bersama Crystal Palace.

Whocsored mencatat, Zaha mencetak empat gol, satu assist, dan tiga kali menjadi man of the match.

(Baca juga: Peringkat 2 Tidak untuk Dirayakan, Kata Pelatih Manchester United)

Pemain asal Pantai Gading tersebut menjelma sebagai sosok kunci di sektor lini depan The Eagles.

Penampilan yang memukau membuat sang pemain jadi rebutan para klub besar Liga Inggris.


Ekspresi pelatih Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino, dalam laga Liga Inggris kontra Manchester United di Stadion Wembley, London, pada 31 Januari 2018.(IAN KINGTON/AFP)

Tottenham Hotspur disebut akan berusaha mendapatkan Zaha pada bursa transfer musim panas ini setelah mereka dua kali gagal mendapatkannya pada 2016.

Finalis Liga Champions musim 2017-2018, Liverpool, juga memberikan sinyal ketertarikan kepada mantan pemain Manchester United tersebut.

Zaha yang kini berusia 25 tahun juga dikaitkan dengan Manchester City dengan satu catatan The Citizens gagal untuk mendapatkan pemain Leicester City, Riyad Mahrez.


Pemain Crystal Palace, Wilfried Zaha (kiri), berduel dengan gelandang Arsenal, Jack Wilshere, dalam laga Liga Inggris di Stadion Selhurst Park, London, pada 28 Desember 2017.(BEN STANSALL/AFP)

Chelsea dan Arsenal juga sedang memonitori Zaha, namun kedua tim tersebut sepertinya akan fokus membenahi jajaran kepelatihan mereka terlebih dahulu.

Crystal Palace sebagai pemilik sah Zaha terlihat tidak berhasrat untuk melepas pemain yang punya kontrak sampai 2022 di Selhurst Park ini.


Pelatih Chelsea, Antonio Conte, memberikan instruksi kepada anak-anak asuhnya dalam laga semifinal Piala FA kontra Southampton di Stadion Wembley, London, Inggris pada 22 April 2018.(GLYN KIRK/AFP)

Pengecualian bisa terjadi bilamana ada klub yang bersedia membayar Zaha dengan mahar sebesar 70 juta poundsterling.

"Saya rasa Wilfried Zaha adalah pemain dengan harga 50 juta sampai 70 juta poundsterling. Dan saya pikir 50 juta adalah harga minimal untuk sang pemain," ucap mantan chairman Palace, Simon Jordan.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X