Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jose Mourinho Enggan Samakan Fred dengan Michael Carrick

By Putra Rusdi Kurniawan - Rabu, 25 Juli 2018 | 14:40 WIB
 Gelandang Brasil, Fred (kanan), berduel dengan pemain Kroasia, Filip Bradaric, dalam laga persahabatan di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris pada 3 Juni 2018.
OLI SCARFF/AFP
Gelandang Brasil, Fred (kanan), berduel dengan pemain Kroasia, Filip Bradaric, dalam laga persahabatan di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris pada 3 Juni 2018.

Pelatih Manchester United, Jose Mourinho, mengatakan bahwa Fred akan mampu meneruskan peran Michael Carrick meski dalam kapasitas pribadi yang berbeda.

Pada bursa transfer musim panas ini, Manchester United sukses mendatangkan Fred dengan harga 50 juta pounds dari Shakhtar Donetsk.

Pemain asal Brasil itu diharapkan mampu menjadi tambahan kekuatan di lini tengah bagi Setan Merah.


Pelatih Manchester United, Jose Mourinho, mengatakan bahwa Fred akan diproyeksikan untuk menjadi penghubung lini tengah dengan lini depan.

"Nemanja Matic, Marouane Fellaini, Paul Pogba, dan bahkan Ander Herrera adalah pemain yang mengandalkan fisik," kata Jose Mourinho dikutip BolaSport.com dari Mirror.

"Kami pikir memiliki pemain seperti Fred yang mengandalkan teknik akan membuat kami punya kualitas umpan yang baik dalam ruang pendek. Dia mungkin dapat menjadi penghubung bagi lini serang kami," tuturnya.

(Baca Juga : 3 Peran yang Mungkin Akan Dimainkan Cristiano Ronaldo bersama Juventus)

Namun, pelatih asal Portugal ini enggan menyamakan Fred dengan Michael Carrick walau perannya di lapangan akan serupa.

Menurut Jose Mourinho, Fred masih perlu waktu untuk membuktikan diri.

"Dia bisa menjadi pemain penting bagi kami, tetapi mari kita tunggu. Michael Carrick adalah Michael Carrick dan tidak ada pengganti," ucap Mourinho menambahkan.

Manchester United harus kehilangan Michael Carrick setelah pemain yang telah 12 musim membela Setan Merah tersebut pensiun akhir musim lalu.


Editor : Beri Bagja
Sumber : mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X