Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dukungan Moril Aaron Ramsey untuk Mesut Oezil

By Wisnu Nova Wistowo - Kamis, 26 Juli 2018 | 00:50 WIB
    Reaksi pemain Arsenal, Mesut Oezil, pada laga Liga Inggris kontra Tottenham di Stadion Wembley, Sabtu (10/2/2018).
IAN KINGTON / IKIMAGES / AFP
Reaksi pemain Arsenal, Mesut Oezil, pada laga Liga Inggris kontra Tottenham di Stadion Wembley, Sabtu (10/2/2018).

Gelandang Arsenal, Aaron Ramsey, memberikan dukungannya untuk Mesut Oezil yang mendapat respons negatif setelah memutuskan pensiun dari timnas Jerman.

Mesut Oezil baru saja memutuskan pensiun dari timnas Jerman akibat perlakukan diskriminatif yang dilakukan oleh Asosiasi Sepak Bola Jerman.

Kasus ini sendiri bermula saat pemain yang memiliki keturunan Turki ini dikritik karena berfoto dengan Presiden Turki, Recep Tayyib Erdogan sebelum Piala Dunia 2018.

Setelah itu kecaman makin banyak datang kepada Oezil setelah performa buruk menjadi kambing hitam kegagalan timnas Jerman di Piala Dunia 2018.

(Baca Juga: Belum Ada Kepastian Masa Depan Aaron Ramsey di Arsenal)

Keputusan tersebut membuat Oezil kini tidak lagi berurusan segala aktivitas timnas Jerman dan hanya fokus dengan penampilan untuk klubnya, Arsenal.

Sebagai rekan satu tim, Ramsey tentu berusaha memberikan dukungan moril terhadap pemain penting tim berjulukan The Gunners di lini tengah itu.

"Mesut adalah pemain vital dalam tim selama bertahun-tahun. Jadi, penting buat kami untuk mendukungnya," ujar Ramsey seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports.

"Saya tidak yakin apa yang sebenarnya terjadi, yang kami tahu adalah tetap mendukungnya. Ada tempat baginya di sini dan kami mengapresiasi semua yang diberikannya buat klub ini," kata dia.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X