Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kiper Liverpool Ini Diincar Besiktas

By Lariza Oky Adisty - Jumat, 27 Juli 2018 | 23:38 WIB
 Reaksi kiper Liverpool FC, Simon Mignolet, dalam laga Liga Inggris kontra Chelsea di Stadion Anfield, Liverpool, pada 25 November 2017.
PAUL ELLIS/AFP
Reaksi kiper Liverpool FC, Simon Mignolet, dalam laga Liga Inggris kontra Chelsea di Stadion Anfield, Liverpool, pada 25 November 2017.

Klub Turki, Besiktas, dikabarkan siap mendatangkan kiper nomor dua Liverpool asal Belgia, Simon Mignolet, pada bursa transfer musim panas 2018. 

Besiktas sedang mencari kiper baru setelah melepas penjaga gawang mereka, Fabri, ke Fulham, pekan lalu.

Nasib Simon Mignolet di Liverpool sendiri menjadi tidak jelas usai Liverpool mendatangkan Alisson dari AS Roma dengan harga 67 juta pounds atau Rp 1,2 triliun.

Hal itu terindikasi menjadikan waktu main Mignolet akan semakin terbatas.

(Baca juga: Arsenal Kini Punya Gelandang Terkuat Nomor 2 di Eropa)

Sejak musim 2016-2017, Mignolet harus berbagi tempat dengan kiper asal Jerman, Loris Karius.

Mignolet pun total hanya membukukan 22 penampilan di semua ajang kompetisi yang diikuti Liverpool musim lalu.

Namun, tidak satu pun dari penampilan tersebut terjadi di Liga Champions karena pelatih Liverpool, Juergen Klopp, lebih memilih Karius sebagai kiper nomor satu di kompetisi tersebut.

(Baca Juga: Dibenci Jerman, Mesut Oezil Terus Dapat Dukungan dari Fan Arsenal)

Total, kiper berusia 30 tahun itu sudah turun 202 kali selama memperkuat Liverpool.

Dia turut andil membawa Liverpool menjadi runner-up Piala Liga Inggris dan Liga Europa (2016), dan menjadi anggota skuat The Reds saat menjadi finalis Liga Champions musim 2017-2018.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X