Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pepatah Lebih Baik Terlambat daripada Tidak Sama Sekali dalam Karier Blaise Matuidi

By Putra Rusdi Kurniawan - Senin, 25 September 2017 | 00:31 WIB
Gelandang Juventus, Blaise Matuidi (kanan) bersama dengan penyerang Torino, Andrea Belotti, dalam laga kedua tim pada Minggu (24/9/2017) dini hari WIB.
FILIPPO MONTEFORTE/AFP
Gelandang Juventus, Blaise Matuidi (kanan) bersama dengan penyerang Torino, Andrea Belotti, dalam laga kedua tim pada Minggu (24/9/2017) dini hari WIB.

Gelandang baru Juventus asal Prancis, Blaise Matuidi mengungkapkan bahwa dirinya senang bisa menjadi anggota I Bianconeri, julukan klub.

Matuidi didatangkan oleh Juventus dari Paris Saint-Germain (PSG) musim panas ini dengan harga 20 juta euro (setara Rp 208,1 miliar).

Upaya merekrut Matuidi sebetulnya sudah dilakukan Juventus sejak musim panas 2016, tetapi berujung kegagalan.

Mewujudkan mimpi yang tertunda, sang pemain pun melontarkan kata-kata bijak perihal kariernya.

"Lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali, Sekarang saya di sini, merasa sangat bahagia, dan berharap untuk tinggal lama," kata Matuidi seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports.

"Memilih untuk datang ke sini adalah hal yang wajar, Juventus adalah klub kelas dunia dan sebuah tim yang telah memenangi gelar juara. Tim ini masih haus gelar juara," ujarnya.

(Baca Juga : Kemenangan Juventus atas Torino Memakan Korban Jiwa )

Diakui pula oleh Matuidi bahwa transfernya dipengaruhi oleh seorang "pembisik".

Dia adalah Patrice Evra, yang juga sempat membela tim beralias I Bianconeri.

Pengaruh serupa diberikan oleh Didier Deschamps, eks pelatih Juventus yang kini menangani Timnas Prancis.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : SkySports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X