Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Awas! AC Milan Selalu Kalah di Bulan September

By Dwi Widijatmiko - Kamis, 7 September 2017 | 17:59 WIB
Aksi gelandang AC Milan, Franck Kessie, saat mengontrol bola dalam laga lanjutan Liga Italia 2017-2018 melawan Cagliari di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia, pada 27 Agustus 2017.
MARCO BERTORELLO/AFP
Aksi gelandang AC Milan, Franck Kessie, saat mengontrol bola dalam laga lanjutan Liga Italia 2017-2018 melawan Cagliari di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia, pada 27 Agustus 2017.

18. I Rossoneri memenangi semua pertandingannya di Serie A: Crotone 3-0 (20/8/2017) dan Cagliari 2-1 (27/8/2017).

Sebagai tambahan, AC Milan juga selalu menang dalam empat pertandingan kualifikasi Liga Europa. Il Diavolo mengalahkan CSU Craiova 1-0, 2-0 di babak kualifikasi ketiga dan Shkendija 6-0, 1-0 di babak play-off.

Tapi, kapten AC Milan, Leonardo Bonucci, tahu tantangan ke depan akan semakin berat.

“Kami sudah menutup siklus pertandingan pertama selama Agustus dengan baik. Tapi, siklus berikutnya akan datang dan kami harus siap,” kata Leonardo Bonucci kepada Football Italia.

AC Milan memang harus hati-hati begitu kompetisi kembali bergulir selepas jeda karena ada pertandingan antarnegara. Faktanya, rekor mereka di Serie A tak bagus pada bulan September.

Sejak musim 2010-11, kali terakhir AC Milan meraih scudetto, mereka selalu mengalami kekalahan pada bulan kesembilan dalam kalender ini.

Pada 2010-11, saat mereka sedang kuat-kuatnya, AC Milan kalah dari Cesena 0-2. Dalam lima partai liga di bulan September 2010, Tim Merah-Hitam hanya menang dua kali. Rekor total AC Milan ketika itu 2 kali menang-2 kali seri-1 kali kalah.

Selanjutnya, rekor AC Milan di Serie A selama September adalah 1-2-1 (2011-12), 2-1-2 (2012-13), 2-2-1 (2013-14), 1-2-1 (2014-15), 2-0-2 (2015/16), dan 2-1-1 (2016-17).

Persentase kemenangan AC Milan di Serie A selama bulan September sejak 2010-11 tidak sampai 40 persen (12-10-9).

Menengok jadwal pada September 2017, kebetulan memang ada pertandingan di mana Leonardo Bonucci dkk. berpotensi mengalami kekalahan.

Pada partai pertama selepas libur, AC Milan langsung bertemu juara Piala Super Italia, Lazio (10/9/2017). Dua minggu kemudian, Rossoneri berjumpa Sampdoria, yang sama seperti AC Milan memenangi dua pertandingan pertama.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : transfermarkt

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X