Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Meski Tersingkir dari Piala Dunia, Gary Neville Yakin Inggris Punya Masa Depan Cerah

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Kamis, 12 Juli 2018 | 23:35 WIB
Pemain Inggris, Eric Dier, menenangkan Danny Rose saat timnya kalah 1-2 dari Kroasia di semifinal Piala Dunia 2018 di Luzhniki Stadium, Kamis (12/7/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Pemain Inggris, Eric Dier, menenangkan Danny Rose saat timnya kalah 1-2 dari Kroasia di semifinal Piala Dunia 2018 di Luzhniki Stadium, Kamis (12/7/2018).

(Baca Juga: Brasil Kering Prestasi, Sang Legenda Sebut Neymar adalah Anugerah Besar)

Anggota class of 92' Man United ini turut menilai bahwa tiga minggu lalu para penggemar tak tertarik untuk menengok tim nasional Inggris.

"Orang-orang melihat mereka dengan keputusasaan. Sekarang, semua orang menyukai apa yang mereka tampilkan dalam tiga minggu terkahir dan orang-orang bisa bangga dengan hal itu," tutur kakak dari Phil Neville ini.

Perkembangan pesat ini dinilai Neville hadir sejak Inggris tersingkir pada Piala Eropa 2016, lantaran kalah 1-2 dari tim debutan Islandia, pada 16 besar.

"Saat itu (16 besar Piala Eropa), para pemain merasa sulit untuk mengatasi tekanan dalam pertandingan. Namun, sekarang tim ini dapat mengatasi momen dan tekanan dengan lebih baik," ujar peraih treble winners 1999 bersama Man United ini.

Ia pun menyebut kemajuan ini berkat kerja keras pelatih Gareth Southgate.

"Southgate luar biasa, meskipun dia akan sangat kecewa (pada Piala Dunia 2018)," katanya.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : FourFourTwo.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X