Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Spanyol Buat Keputusan Salah Menarik Keluar Diego Costa

By Tomy Kartika Putra - Sabtu, 16 Juni 2018 | 14:58 WIB
Penyerang Spanyol, Diego Costa, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Portugal dalam laga Grup B Piala Dunia 2018, Jumat (15/6/2018) di Stadion Fisht, Sochi.
PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP
Penyerang Spanyol, Diego Costa, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Portugal dalam laga Grup B Piala Dunia 2018, Jumat (15/6/2018) di Stadion Fisht, Sochi.

Pelatih Spanyol, Fernando Hierro, lantas memutuskan untuk menarik keluar Costa pada menit ke-77 untuk digantikan oleh Iago Aspas.

Saat itu Spanyol telah berhasil membalikkan kedudukan menjadi 3-2 berkat sepakan spektakuler Nacho.

Ditarik keluarnya Costa justru membuat Portugal tampil lepas.

Mourinho, yang sempat melatih Costa di Chelsea, mempunyai pendapat yang senada.


Penyerang Spanyol, Diego Costa, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Portugal dalam laga Grup B Piala Dunia 2018, Jumat (15/6/2018) di Stadion Fisht, Sochi.(PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP)

Pelatih 55 tahun tersebut meyakini bahwa ketidakhadiran Costa di dalam lapangan membuat para pemain Portugal lebih nyaman untuk mengembangkan permainan mereka.

"Pertandingan itu (Portugal kontra Spanyol) hanya ada dua bagian menurut saya, yaknj bagian sebelum Diego Costa ditarik keluar dan bagian setelahnya," ucap Mourinho kepada Russia Today seperti dilansir BolaSport.com dari Metro.

"Pertandingan berubah (setelah Costa ditarik keluar). Hal itu membat bek sentral Portugal mampu maju kedepan, mereka tidak takut lagi meninggalkan sarangnya."


Ekspresi pelatih Manchester United, Jose Mourinho, dalam laga final Piala FA kontra Chelsea di Stadion Wembley, London, Inggris pada 19 Mei 2018. ( IAN KINGTON/AFP )

Eks pelatih Chelsea tersebut lantas menyebut bahwa ditariknya Costa membuat para bek Portugal menjadi lebih nyaman.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : metro.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X