Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Begini Arti Pelukan Hangat Sergio Ramos untuk David de Gea Usai Terjadinya Blunder Fatal

By Katarina Erlita Candrasari - Minggu, 17 Juni 2018 | 13:58 WIB
Sergio Ramos memeluk David de Gea
instagram.com/sergioramos
Sergio Ramos memeluk David de Gea

Kapten Timnas Spanyol, Sergio Ramos, ikut merasakan kesedihan yang dialami David de Gea dalam laga pertama Grup B di Piala Dunia 2018.

Dalam pertandingan tersebut, Timnas Spanyol harus puas dengan hasil imbang 3-3 saat bertemu Portugal di Stadion Fisht, Sochi, Sabtu (16/6/2018).

Tiga gol Portugal dikemas oleh Cristiano Ronaldo pada menit ke-4, 44, dan 88.

Sementara 3 gol Spanyol diciptakan oleh Diego Costa (24', 55') dan Nacho (58').

(Baca Juga: Begini Jadinya Jika Pegulat Diva WWE Lakukan Pemotretan untuk Piala Dunia 2018)

Gol kedua Cristiano Ronaldo untuk Portugal dibumbui blunder David De Gea.

De Gea gagal mengantisipasi bola hasil tembakan datar Ronaldo.

Bola lantas meluncur mulus ke gawang Tim Matador setelah menyentuh sarung tangan De Gea.

 

A post shared by Sergio Ramos (@sergioramos) on

(Baca Juga: Jerman Vs Meksiko, Bagai Laga Gajah Melawan Semut di Piala Dunia 2018)

Usai gol tersebut, Sergio Ramos pun langsung memberikan pelukan hangat pada kiper Timnas Spanyol tersebut.

Pelukan itu ternyata diberikan Ramos untuk memberi kekuatan pada David de Gea.

"Ini bukan tentang tidak pernah gagal, ini tentang tidak pernah menyerah. Kamu akan selalu menjadi bagian dari tim @d_degeaofficial, ayo kita lanjutkan," tulis Sergio Ramos dalam unggahan instagram pribadinya.

Kini Spanyol bersiap menghadapi Iran dalam laga kedua Grup B di Piala Dunia 2018 yang akan diselenggarakan pada, Kamis (21/6/2018).


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : instagram.com/sergioramos

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X